Berita Viral

Viral Guru SMP di Boyolali Tampar Siswa di Kelas gara-gara Es Teh

Seorang guru terekam menampar siswa di dalam kelas di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

SHUTTERSTOCK
Ilustrasi Viral 

Namun upaya itu diurungkan setelah polisi melakukan mediasi pada Rabu (2/11/2022) sore.

"Upaya mediasi berhasil. Kedua belah pihak sepakat untuk damai," kata Kapolsek Sawit, AKP Sunarto.

Orang tua korban juga secara khusus meminta pelaku penamparan untuk dimutasi ke sekolah lain dan menjamin keselamatan anaknya selama di sekolah.

Ibu guru R kini dikenai wajib lapor ke kantor polisi sembari menunggu proses mutasi.

4. Respons Disdikbud Boyolali


Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Boyolali, Darmanto memberikan resposnya.

Ia menyangkan aksi penamparan yang dilakukan oknum guru tersebut.

Darmanto berharap kejadian serupa tidak terulang di kemuian hari.

"Ini pelajaran bagi kita semua bagaimana cara saya supaya itu tidak terjadi lagi. Target terdekat supaya KBM di SMPN 1 Sawit nyaman kembali," katanya.

Darmanto meminta kejadian ini diambil pelajaran oleh semua pihak tak terkecuali para murid.

Penting untuk menjunjung rasa hormat antara murid dengan gurunya.

"Yang muda punya kewajiban hormat dan tunduk pada yang tua. Yang tua punya kewajiban memberikan kasih sayang kepada yang muda," tambahnya.

5. Bisa kena sanksi

Darmanto menyebut dalam waktu dekat dirinya akan menghadap ke Bupati Boyolali.

Halaman
1234
Sumber: Tribunnews.com
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved