Berita Artis
Vakum Jadi Artis, Baim Cilik Kini Geluti Bisnis yang Omzetnya Capai Rp 1 Miliar
Vakum Jadi Artis, Baim Cilik Kini Geluti Bisnis yang Omzetnya Capai Rp 1 Miliar
Penulis: non | Editor: galih permadi
Host acara tersebut menanyakan harga kambing yang paling mahal.
"Kemarin ada yang nawar Rp 850 juta sampai Rp 1 miliar," ungkap Baim lagi.
Baim lantas menerangkan hal-hal yang membuat kambing kontes itu bernilai mahal.
Beberapa waktu lalu, Raffi Ahmad sempat mengingat momen-monen saat syuting bersama Baim cilik.
Diketahui, Baim dan Raffi Ahmad seringkali disatukan dalam satu judul sinetron yang sama.
Seperti, Cerita SMA, Tarzan Cilik, Buku Harian Baim, dan Baik Jaim.
Raffi Ahmad yang saat itu masih remaja bahkan mengatakan Baim cilik merupakan artis papan atas.
“Baim itu satu-satunya artis yang bisa lebih papan atas.
Contoh gue lagi syuting sama Baim, camera rolling ‘Om bentar Om mau pipis dulu.’
Oh iya, udah nih gue udah mau syuting terus cabut, terus tiba-tiba ‘Om laper,’” beber Raffi.
“Lu bayangin Baim masih kecil. Gue sama Olga harus cabut tapi nungguin dia (Baim) tidur dua jam hahaha.
Dia anak kecil jadi gue enggak bisa apa apa,” lanjut Raffi.
Baim tertawa mendengar penuturan Raffi. Ia mengaku saat masih kecil ia syuting masih sesuai mood. (*)
BPOM Tolak Permintaan Nikita Mirzani Jadi Saksi Ahli di Sidang, Taruna Ikrar: Ada Aturannya |
![]() |
---|
Vicky Prasetyo Tuding Kalina Octaranny Jual Kesedihan: Seperti Wanita yang Tidak Memiliki Moral |
![]() |
---|
"Aduh Gimana Sih?" Hotman Paris Heran Suami Mpok Alpa Ajukan Hak Perwalian, Ini Katanya Soal Warisan |
![]() |
---|
Duduk Perkara Ashanty Terancam Kehilangan Tanah Harta Warisan, Kecewa Developer Tahu Soal Sengketa |
![]() |
---|
Kisah Mongol Kehilangan Uang Rp 53 M Setelah Dipinjamkan ke Calon Gubernur, Nangis 4 Hari |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.