Berita Kecelakaan
Wanita Pengendara Motor Tewas Kecelakaan Tabrak Halte Trans Jogja
Kecelakaan lalu lintas menelan satu korban jiwa di Jalan Ngeksigondo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Rabu (13/12/2023).
TRIBUNJATENG.COM, YOGYAKARTA - Kecelakaan lalu lintas menelan satu korban jiwa di Jalan Ngeksigondo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Rabu (13/12/2023).
Seorang pengendara sepeda motor tewas setelah menabrak halte Trans Jogja.
Lokasi kejadiannya tepat di depan SMP 9 Kota Yogyakarta.
Baca juga: Mobil Tiba-Tiba Oleng Tabrak Pemotor, Korban Kecelakaan Tewas dengan Luka di Sekujur Tubuh
Kasi Humas Polresta Yogyakarta, AKP Timbul Sasana Raharja, mengatakan pengendara motor bernama Suwarni asal Umbulharjo, Kota Yogyakarta itu melintas di Jalan Ngeksigondo dengan kecepatan sedang.
"Sesampainya di TKP mendadak oleng ke kiri sehingga menabrak halte Trans Jogja dan terjatuh.
Karena jarak yang terlalu dekat sehingga terjadi benturan atau kecelakaan," ujar Timbul, Rabu (13/12/2023).
Akibatnya Suwarni, mengalami luka dan dilarikan ke Rumah Sakit Wirosaban.
"Korban dibawa di RS Wirosaban.
Pengendara Vario luka di kepala atau dahi meninggal dunia," katanya. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tabrak Halte Trans Jogja, Seorang Pengendara Motor Tewas"
Baca juga: Kecelakaan Maut Truk Angkut Alat Berat Tabrak Truk Kontainer, Sopir dan Kondektur Tewas Terjepit
| Detik-detik Truk Dalmas Angkut Puluhan Pelajar SMK Terbalik, Pemotor Nyaris Terlindas | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| KA Purwojaya Gambir-Kroya Anjlok di Stasiun Kedunggedeh Bekasi | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Truk Tabrak Vario lalu Terguling Hantam Pagar Rumah Warga, Pemotor Tewas Seketika | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Mabuk, Pengendara RX King Tewas Tabrak Pohon Jam 3 Pagi | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tanpa Identitas Tegeletak Tewas di Parit | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
			
                
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.