Berita Kecelakaan
Salah Nyalip, Kecelakaan Maut Bus Restu Panda Tabrak Truk di Jalan Tol Solo Ngawi Tewaskan 2 Orang
Kecelakaan maut bus di Jalan Tolo Solo Ngawi menewaskan dua orang pada Rabu (3/1/2024) sore.
Editor:
rival al manaf
(KOMPAS.COM/RATNO)
Bus wisata Restu Panda nopol N 7223 UF yang mengangkut rombongan guru dari SMP Charis National Academy Kabupaten Malang mengalami kecelakan dengan truk tronton pengangkut tiang pancang di Tol Ngawi-Solo di kilometer 567 B masuk Desa Bangunrejo Kidul Kecamatan Kedunggalar Kabupaten Ngawi, Kecelakaan tersebut menewaskan 2 penumpang.
Penumpang yang mengalami luka-luka menjalani perawatan di RS At Tin Husada dan RS Widodo Ngawi.
Namun ada sebagian memilih pulang “Hingga Rabu sore sebagian penumpang yang luka-luka memilih pulang. Sebagian lagi masih menunggu hasil pemeriksaan mereka,” ujar Sapari. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Bus Rombongan Guru Tabrak Truk di Tol Ngawi-Solo, Dua Orang Tewas",
Berita Terkait:#Berita Kecelakaan
| Detik-detik Pelajar 15 Tahun Tewas Kecelakaan Terlindas Truk, Motor Masuk ke Dalam Kolong |
|
|---|
| Detik-detik Kecelakaan Truk Terguling Tak Kuat Menanjak, Kaleng Susu Kental Manis Berhamburan |
|
|---|
| Rem Blong di Turunan Tajam saat Angkut Tomat, Pemotor Tewas di Tempat |
|
|---|
| Lagi Asyik Ngopi, Kakek Fresdi Tewas Diseruduk Mobil Sampah Hilang Kendali |
|
|---|
| Scoopy Adu Banteng dengan Truk Boks: Slamet Tak Selamat, Istri dan Anaknya Luka Berat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Bus-wisata-Restu-Panda-nopol-N-7223-UF-yang-mengangkut-rombongan-guru-dari-SMP.jpg)