Berita Video
Video Gatotkaca dan Spiderman Datangi Kantor KPU Sukoharjo Bawa Vitamin hingga Jamu
Dua tokoh superhero, Gatotkaca dan Spiderman ini mendadak datangi Kantor KPU Kabupaten Sukoharjo, Senin (12/2/2024). Ini tujuannya.
Penulis: Muhammad Sholekan | Editor: Tim Video Editor
"Dulu kan ada yang sakit dan mohon maaf ada yang meninggal."
"Ini diharapkan jangan sampai ada yang sakit, mohon persiapkan diri," tuturnya.
Dia juga mengingatkan para anggota KPPS yang berada di Sukoharjo khususnya, ketika sebelum berangkat ke TPS untuk sarapan terlebih dahulu dan minum vitamin yang sudah diberikan.
"Untuk sega berkat, dengan maksud supaya agar diberkati Gusti Allah di Pemilu 2024 supaya lancar, aman, dan damai," ucapnya.
Sementara itu, Ketua KPU Kabupaten Sukoharjo Syakbani Eko Raharjo tersanjung, tersupport, dan mendapatkan energi dalam melaksanakan Pemilu 2024.
"Karena ada warga masyarakat yang memberikan vitamin untuk kebugaran teman-teman yang bertugas di TPS," jelasnya.
Oleh karena itu, lanjut Syakbani, berterima kasih kepada teman-teman relawan demokrasi.
"Tentunya teman-teman KPPS ini merasa terbombong dan bisa lebih bersemangat lagi," tandasnya. (*)
tribunjateng.com
Berita Video
Karanganyar
KPU Karanganyar
Gatotkaca
spiderman
anggota KPPS
Pemilu 2024
| Video Hati-hati Warga Semarang Bawah, Kondisi Terkini Aliran Sungai Kaligarang di Ungaran Deras |
|
|---|
| Video Ali Emosi Kakek ODGJ Berulah dan Ancam Bakar Rumahnya, Berujung Aniaya Hingga Tewas |
|
|---|
| Video Talud Jebol di Nyatnyono Semarang Timpa Rumah Sampai Hancur, Lansia Jadi Korban |
|
|---|
| Video Menteri HAM RI Natalius Pigai Dorong Pengarusutamaan HAM di Undip Semarang |
|
|---|
| Video Banjir Semarang Terjang Pemukiman di Genuksari, Ketua RW: Sempat Surut Sekarang Naik Lagi |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.