Berita Banyumas
Pj Bupati Banyumas Buka TMMD di Gunung Wetan Jatilawang
Kegiatan TMMD dibuka oleh Pj Bupati Banyumas Pj Bupati Banyumas Hanung Cahyo Saputro di Lapangan Desa Gunung Wetan Selasa (20/4/2024)
Penulis: Permata Putra Sejati | Editor: muslimah
Pemkab Banyumas
Pj Bupati Banyumas, Hanung Cahyo Saputro saat membuka program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I Tahun 2024 di Lapangan Desa Gunung Wetan, Kecamatan Jatilawang, Selasa (20/4/2024).
"Sasaran adalah pembangunan jalan rabat beton, dengan panjang 1.270 meter, lebar 3 meter, dan tinggi 0,15 meter," kata Dandim.
Ia menambahkan, program ini juga memiliki sasaran non fisik yaitu penyuluhan seperti wawasan kebangsaan, serta pelatihan-pelatihan kepada masyarakat, sehingga masyarakat dapat memiliki nilai yang lebih.
"Sedangkan personel yang terlibat dalam program ini adalah sebanyak 124 orang, yang tercatat serta didukung masyarakat," imbuhnya. (jti)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait:#Berita Banyumas
BREAKING NEWS Nama Sekda Banyumas Dicatut Lagi! Penipu Incar Panitia Masjid, Modus Bantuan Rp25 Juta |
![]() |
---|
Bupati Sadewo Geram! Koordinator MGB Banyumas Sebut SPPG Justru Berebut Kuota Manfaat |
![]() |
---|
Banyumas Raih Dana Internasional Rp 2,4 Miliar dari UNCDF, Bupati Sadewo: Jurus Ndeso Dipuji Dunia |
![]() |
---|
Dekan FK Unsoed Kritik Keras Rencana RSPPU, Sebut Timbulkan Konflik Kepentingan Pendidikan Dokter |
![]() |
---|
Busuknya Kelakuan Pelaksana MBG di Banyumas, Keracunan Puluhan Siswa SD Berusaha Ditutupi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.