Berita Internasional
3 Warga Gaza Ditembak Tentara Israel Tak Lama Setelah Dibebaskan, Tewas dengan Tangan Masih Diborgol
Baru-baru ini, warga Gaza menemukan tiga jenazah di dekat perbatasan Gaza dengan Israel.
Seorang saksi mata, Mahmoud Abu Taha, menjelaskan ketiganya termasuk di antara beberapa penduduk Palestina yang ditahan pada Sabtu dan ditahan untuk diinterogasi.
Abu Taha menyebut ketiganya mendapat serangan tak lama setelah dibebaskan.
"Kami sampai di Jalan Karkar (di Gaza).
Setelah 10 menit berada di sana, kami menemukan sebuah bom yang dilemparkan ke arah orang-orang yang bersama saya.
Syukurlah saya berada di depan.
Bom tersebut mengenai 6 atau 7 orang yang ditahan bersama kami.
Syukurlah saya masih hidup," katanya. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "3 Warga Gaza Tewas Ditembak Pasukan Israel Tak Lama Usai Dibebaskan, Tangan Masih Diborgol"
Baca juga: Komandan Senior Hizbullah Tewas Diserang Drone Israel, 100 Roket Diluncurkan sebagai Balasan
| Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum Alami Pelecehan Seksual di Depan Umum |
|
|---|
| Pria Ini Temukan Harta Karun Emas Rp13 Miliar saat Gali Kolam Renang di Taman Rumah |
|
|---|
| Perawat Dipenjara Seumur Hidup karena Bunuh 10 Pasien dengan Suntikan Mematikan |
|
|---|
| Zohran Mamdani Muslim Pertama Jadi Wali Kota New York City, Bikin Trump Murka |
|
|---|
| Ibu Lima Anak Tewas Digigit Anjing Peliharaan yang Berebut Nugget |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/pengeboman-di-timur-Rafah-di-Jalur-Gaza-selatan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.