Ahmad Luthfi dan Andika Perkasa Bikin Jargon Bahasa Jawa untuk Pilgub Jateng 2024, Ini Artinya
Andika Perkasa dan Ahmad Luthfi membuat jargon dalam bahasa jawa untuk mengambarkan visi-misi ketika terpilih menjadi gubernur Jateng di pilkada 2024.
Penulis: Ardianti WS | Editor: galih permadi
tribunjateng.com
Ahmad Luthfi dan Andika Perkasa Bikin Jargon Bahasa Jawa untuk Pilgub 2024, Ini Artinya
Ahmad Luthfi mengungkapkan bahwa ia meminta doa restu kepada seluruh warga Jawa Tengah.
Ahmad Luthfi berharap Jawa Tengah bisa lebih baik dengan caranya mengurus yakni "ngopeni dan nglakoni, kerja, kerja, kerja"
Arti ngopeni yakni memelihara dan merawat.
Sementara Nglakoni yakni melakukan dengan sepenuh hati yakni bekerja dengan sungguh-sungguh.
"Bismillahirohmanirohim, saya sebagai calon Gubernur Jateng bersama @tajyasinmz calon Wakil Gubernur Jateng mohon doa restu, masukan untuk motivasi dan support dari seluruh warga Jateng. Kami berharap Jateng lebih baik dengan cara kami #NgopeniNglakoni. Terima kasih kepada 9 Partai pengusung dan 4 Partai non Parlemen," tulis Ahmad Luthfi.
Tags
Ahmad Luthfi
Andika Perkasa
Bahasa Jawa
Pilgub Jateng 2024
Cagub Jateng 2024
tribunjateng.com
Ahmad Luthfi dan Andika Perkasa Bikin Jargon Bahas
Baca Juga
| Di Luar Ekspektasi, Senam Jateng Memukau di Popnas 2025 |
|
|---|
| Truk Seruduk Truk di Jalan Tol, Ban Cadangan Terpental Hantam 2 Kendaraan Lain, 1 Orang Tewas |
|
|---|
| Tabel Angsuran KUR BRI 5 NOV 2025 |
|
|---|
| Gempa Terkini Rabu 5 November 2025 Pagi Ini, Baru Terjadi Magnitudo 6,2 |
|
|---|
| DEMA UIN Walisongo Ajak Civitas Akademika Gelar Doa Bersama untuk Mahasiswa Korban Hanyut di Kendal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Ahmad-Luthfi-dan-Andika-Perkasa-Bikin-Jargon-Bahasa-Jawa-untuk-Pilgub-2024-Ini-Artinya.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.