Berita Jateng
Gelar Seminar Kolaboratif, BPJS Ketenagakerjaan Dorong Optimalisasi Perlindungan Jaminan Sosial PMI
BPJS Ketenagakerjaan Kanwil Jateng dan DIY berupaya mengoptimalkan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI)
Penulis: Idayatul Rohmah | Editor: muslimah
TribunJateng.com/Idayatul Rohmah
Seminar hybrid bertema 'Peluang dan Tantangan Bekerja di Luar Negeri' di Wisma Perdamaian Semarang, Rabu (18/12/2024).
Di sisi lain, rangka meningkatkan kesadaran dan pemahaman mengenai perlindungan PMI, seminar tersebut digelar dengan kolaborasi bersama Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Jateng, dan Universitas Diponegoro (Undip).
Seminar ini diharapkan dapat memberikan wawasan lebih kepada calon pekerja migran dan perusahaan penyalur mengenai pentingnya perlindungan jaminan sosial.
Arif Sulistiyo, Kepala Kamar Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) Taiwan, juga menyampaikan harapannya agar upaya pemerintah dalam memberikan perlindungan bagi PMI dapat terus ditingkatkan, guna menciptakan rasa aman bagi mereka yang bekerja di negara lain. (*)
Berita Terkait:#Berita Jateng
| Pakistan Nyatakan Tertarik Investasi di Jawa Tengah |
|
|---|
| Berkat Instruksi Cepat Gubernur Ahmad Luthfi, Banjir di Semarang Surut 15 Cm Kurang dari Sehari |
|
|---|
| Pemprov jateng dan Dubes Pakistan Jajaki Kerja Sama Bidang Pendidikan dan Investasi |
|
|---|
| FEB Unnes Gandeng Dinkop UKM Jateng Luncurkan Pra Magang Berdampak untuk Mahasiswa |
|
|---|
| Cara Havid Perangi Narkoba di Semarang, Mulai Beri Hadiah ke Pelajar hingga Tes Urine di Kampus |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Seminar-hybrid-bertema-Peluang-dan-Tantangan-Bekerja-di-Luar-Neger.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.