Cerita Dongeng Fabel Pengantar Tidur Anak Bahasa Indonesia, Kisah Tentang Gajah yang Baik Hati
Cerita Dongeng Fabel Pengantar Tidur Anak Bahasa Indonesia, Kisah Tentang Gajah yang Baik Hati
Penulis: non | Editor: galih permadi
Semakin lama berada di tempat itu, Kancil mulai merasa kedinginan.
Hingga menjelang sore tidak ada seekor binatang yang mendengar teriakannya.
“Aduh gawat! Aku benar-benar akan kaku di tempat ini,” dia berpikir apakah ini karma karena dia sering menjaili teman-temannya.
Tidak lama kemudian, tiba-tiba Gajah muncul kembali.. Kancil meminta tolong kembali.
“Tolong aku, aku berjanji tidak akan jail lagi.”
“Janji?” Gajah menekankan.
“Sekarang apakah kamu sudah sadar? Dan akan berjanji tidak akan menipu, jahil, iseng dan merugikan binatang lain?’’
“Benar Pak Gajah, saya benar-benar berjanji.’’ Gajah menjulurkan belalainya yang panjang untuk menangkap Kancil dan mengangkatnya ke atas.
“Terima kasih, Pak Gajah! Saya tidak akan pernah melupakan kebaikanmu ini” ujar kancil saat sudah sampai di atas.
Sejak itu, Kancil menjadi binatang yang sangat baik. Ia tidak lagi berbuat iseng seperti yang pernah ia lakukan pada binatang lain.
Memang kita harus berhati-hati kalau bertindak. Jika tidak hati-hati akan celaka. Jika kita hati-hati kita akan selamat. Bahkan bisa menyelamatkan orang lain.
Pesan Moral: Berhati-hatilah agar dapat selamat dari mara bahaya.
Dengan berhati-hati, seseorang juga dapat menyelamatkan orang disekitarnya. (*)
tribunjateng.com
dongeng bahasa indonesia
dongeng sebelum tidur
dongeng pengantar tidur
dongeng fabel
Harta Kekayaan Krishna Murti Irjen Polisi Diterpa Isu Perselingkuhan |
![]() |
---|
Siap-siap! Pemeliharaan Jaringan Listrik PLN 5 Jam di Jawa Tengah dan Yogya Kamis 18 September 2025 |
![]() |
---|
Bayar PBB Pakai Sampah, Inovasi Desa Talunombo Wonosobo Dapat Apresiasi dari Kemendagri |
![]() |
---|
9.000 Ayam Mati Terpanggang dalam Kebakaran Kandang di Karanganyar, Kerugian Capai Rp1 Miliar |
![]() |
---|
2 Motor Adu Banteng, 2 Remaja Tewas Seketika di TKP Kecelakaan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.