Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Kampus Terbaik Indonesia

Unhas Satu-satunya dari Luar Jawa di 15 Kampus Terbaik Indonesia Versi QS World University Rankings

Unhas masuk daftar 15 kampus terbaik di Indonesia versi QS WUR 2025. Jadi satu-satunya kampus di luar Jawa yang lolos pemeringkatan.

|
Editor: Awaliyah P
TRIBUN TIMUR/IST
UNHAS QS WUR2025 - Universitas Hasanuddin Unhas menjadi satu-satunya kampus di luar Jawa yang masuk top 15 kampus terbaik di Indonesia. 

Unhas Satu-satunya dari Luar Jawa di 15 Kampus Terbaik Indonesia Versi QS World University Rangkings

TRIBUNJATENG.COM - Universitas Hasanuddin (Unhas) mencatatkan prestasi membanggakan dalam pemeringkatan QS World University Rankings 2025.

Unhas berhasil masuk dalam daftar 15 perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi QS WUR tahun ini.

Hebatnya lagi, Unhas menjadi satu-satunya kampus dari luar Pulau Jawa yang berhasil menembus daftar prestisius tersebut.

Dalam pemeringkatan QS WUR 2025, Unhas berada pada posisi dunia 1001-1200.

Capaian ini menempatkan Unhas sejajar dengan sejumlah perguruan tinggi papan atas Indonesia lainnya yang sebagian besar berasal dari Pulau Jawa.

Kampus Top Indonesia versi QS WUR 2025

Berikut daftar 15 kampus terbaik di Indonesia versi QS World University Rankings 2025 beserta peringkat dunia masing-masing:

1. Universitas Indonesia (UI)

Peringkat dunia: 206

2. Universitas Gadjah Mada (UGM)

Peringkat dunia: 239

3. Institut Teknologi Bandung (ITB)

Peringkat dunia: 256

4. Universitas Airlangga (Unair)

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved