Berita Banyumas
'Dag Dig Dug' Orangtua Pantau Hasil SPMB SMP Banyumas, Besok Mulai Daftar Ulang Bagi yang Diterima
Siswa yang diterima saat SPMB SMP diwajibkan melakukan daftar ulang pada 1, 2, dan 3 Juli 2025 mulai pukul 07.30 hingga pukul 12.00.
Penulis: Permata Putra Sejati | Editor: deni setiawan
Sementara itu Sekretaris Dindik Kabupaten Banyumas, Sarno mengatakan, apabila ada yang mengundurkan diri dalam proses pendaftaran ulang, maka akan dikosongkan.
"Tetap dikosongkan," katanya.
Hal itu dibenarkan pula oleh Petugas SPMB SMP Negeri 2 Purwokerto, Anggit Fitriani.
Dia mengatakan apabila semasa daftar ulang tidak ada kejelasan, maka siswa bersangkutan dianggap mengundurkan diri.
"Dianggap mengundurkan diri dan akan dibiarkan kosong sesuai sistem," ucapnya.
Disebutkannya, hingga saat ini tidak berlaku aturan digantikan oleh posisi yang di bawahnya atau diganti oranglain.
"Diganti yang di bawahnya ini kalau ada yang pengundurkan diri saat belum pendaftaran ditutup," katanya. (*)
Baca juga: Jalan Menuju Desa Rahtawu Kudus Bakal Diperbaiki, Pemkab Siapkan Anggaran Rp2 Miliar Tahun Ini
Baca juga: Joni Kurnianto Pamit Undur Diri, Saham di Persipa Pati Diserahkan kepada Bos Safin Pati
Baca juga: Geger Persib Bandung Kembalikan Uang Rp356 Juta dari Pemprov Jabar: Ternyata Hasil Patungan ASN
Baca juga: KEREN! Pemerintah Desa Wates Batang Bentuk Jurnalis Warga, Anggotanya Remaja Karang Taruna
Banyumas
SPMB
SPMB SMP Negeri di Banyumas
Dindik Kabupaten Banyumas
Pendidikan
Hasil SPMB SMP Negeri Banyumas
Jadwal Daftar Ulang Siswa SPMB SMP Banyumas
SMP Negeri 1 Jatilawang
SMP Negeri 3 Purwokerto
MTs Negeri 1 Banyumas
Syarat Daftar Ulang SPMB SMP
Sarno
Anggit Fitriani
SMP Negeri 2 Purwokerto
tribunjateng.com
tribun jateng
Remaja 17 Tahun di Banyumas Tewas Seketika Tersambar Petir Saat Main Bola di Bawah Hujan |
![]() |
---|
Viral Menu MBG Kacang Rebus dan Roti, SPPG Gunung Lurah Banyumas Distop Sementara untuk Evaluasi |
![]() |
---|
Sumur Jadi Hitam dan Air Bau Busuk, Warga Mersi Purwokerto Sebut Limbah MBG Jadi Penyebabnya |
![]() |
---|
Warga Mersi Purwokerto Keluhkan Air Sumur Tercemar, Diduga Akibat Limbah Proyek MBG |
![]() |
---|
Tertangkap Kamera CCTV, Modus Karyawati Toko Pakaian di Banyumas Tilep Rp 480 Juta |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.