TOPIK
Liga 2 2021
-
Jelang Persijap Jepara Vs PSCS Cilacap Liga 2 2021, Laskar Kalinyamat Kehilangan Pemain Penting
Kiper andalan Persijap Jepara Harlan Suardi dipastikan absen saat melawan PSCS Cilacap, Selasa (23/11/2021) besok.
-
Banding AHHA PS Pati Ditolak PSSI, PSG Pati Dipastikan Gagal Lolos ke Babak 8 Besar Liga 2 2021
Banding yang diajukan AHHA PS Pati/PSG Pati ditolak Komite Banding PSSI.
-
Hasil Akhir Skor 1-0 Persijap Jepara Vs PSG Pati Liga 2 2021, Ambisi Menang di 2 Laga Terakhir
Persijap Jepara berhasil memetik kemenangan setelah berhasil menumbangkan PSG Pati.
-
Jaya Hartono Siapkan Taktik Khusus untuk Berjumpa AHHA PS Pati Sore Ini
Persijap Jepara tidak ingin kehilangan poin saat berjumpa AHHA PS Pati atau PSG Pati dalam lanjutan laga Liga 2 2021 di Stadion Manahan, Selasa (16/11
-
Hasil Babak II Skor 0-1 Persis Solo Vs PSIM Yogyakarta, Sugeng Cetak Gol!
Saat ini sedang berlangsung babak kedua Persis Solo tertinggal 0-1 dari PSIM Yogyakarta dalam lanjutan Liga 2 2021.
-
Line Up Susunan Pemain Big Match Persis Solo Vs PSIM Yogyakarta Malam Ini, Irfan Bachdim Debut
Duel Persis Solo melawan PSIM Jogja segera tersaji di Stadion Manahan, Senin (15/11/2021) pukul 20.30 WIB.
-
Jelang Persijap Jepara Vs PSG Pati Liga 2 2021, Laskar Kalinyamat Tak Ingin Kehilangan Poin
Persijap Jepara tidak ingin kehilangan poin saat berjumpa PSG Pati dalam lanjutan laga Liga 2 2021 di Stadion Manahan
-
Hasil Akhir Skor 1-0 Persekat Tegal Vs PSKC Cimahi Liga 2 2021
Pertandingan minggu kedelapan babak penyisihan grup B Liga 2 2021 berlanjut. Senin (15/11/2021), Persekat Tegal melawan PSKC Cimahi.
-
Gagal di Persijap Jepara karena Vaksin, Kini Adam Aditya Pindah Ke Liga 2 Berseragam Persikab
Awal musim ini Adam sempat memperkuat Persijap. Tapi kendala teknis mengandaskan keinginannya untuk berjuang bersama Laskar Kalinyamat di Liga 2 2021.
-
Hari Ini, PSKC Cimahi vs Persekat Tegal di Liga 2 2021, Putu: Intinya Kami Sudah Siap
Pertandingan minggu kedelapan babak penyisihan grup B Liga 2 2021 terus berlanjut, setelah Senin lalu melawan Rans Cilegon FC dengan hasil akhir 0-0,
-
Persijap Jepara Rekrut Mantan Pemain Rans FC dan Borneo FC
Memasuki putaran kedua, Persijap Jepara menambah amunisi pemain baru untuk menambah kekuatan tim.
-
Prediksi Susunan Pemain Big Match Persis Solo Vs PSIM Yogyakarta Liga 2 2021
Eky Taufik dipastikan absen membela Persis Solo dalam Derby Mataram melawan PSIM Jogja akibat akumulasi kartu.
-
PSG Pati Disanksi PSSI Kalah WO dari Persis Solo, Manajemen AHHA PS Pati Ajukan Banding
Manajemen AHHA PS Pati/PSG Pati bergerak cepat merespons sanksi dari Komisi Displin PSSI terkait pemain tidak sah atas nama Gede Sukadana
-
Ternyata Calon Raja Pura Mangkunegaran Kerap Nonton Persis Solo di Stadion
Calon raja Pura Mangkunegaran itu menggunakan kaos hitam bertuliskan 1923 yang merupakan tahun kelahiran Tim Laskar Sambernyawa.
-
Taklukan PSCS Cilacap, AHHA PS Pati Jaga Peluang Lolos ke 8 Besar
PSG Pati atau AHHA PS Pati berhasil memenangi pertandingan melawan PSCS Cilacap di Stadion Manahan Solo, Selasa (9/11/2021) sore.
-
Hasil Akhir Skor 5-2 Persis Solo Vs Persijap Jepara Liga 2 2021, Drama 7 Gol
rama 7 gol menghiasi laga Persis Solo melawan Persijap Jepara di Stadion Manahan, Selasa (9/11/2021).
-
Hasil Babak I Skor 3-1 Persis Solo Vs Persijap Jepara, Rivaldi dan Beto Cetak Gol
Persijap Jepara menjalani laga kedua pada putaran kedua Liga 2 2021, di Stadion Manahan, Selasa (9/11/2021).
-
Line Up Susunan Pemain Persis Solo Vs Persijap Jepara Liga 2 2021 Malam Ini
Persis Solo menjamu Persijap Jepara di Stadion Manahan, Selasa (9/11/2021).
-
Hasil Akhir Skor 1-0 PSG Pati Vs PSCS Cilacap, AHHA PS Jaga Asa Lolos Grup
PSG Pati (AHHA PS Pati) berhasil memenangi pertandingan melawan PSCS Cilacap di Stadion Manahan Solo, Selasa (9/11/2021) sore.
-
Jelang Persis Solo Vs Persijap Jepara Liga 2 2021,Jaya Hartono Optimistis Bisa Curi Poin
Persijap Jepara bakal menghadapi tuan rumah Persis Solo dalam lanjutan Liga 2 2021 di Stadion Manahan
-
Tagar ekoout Kembali Trending Twitter Setelah Persis Solo Imbang Lawan AHHA PS Pati
Tagar #ekoout jadi trending di Twitter setelah Persis Solo imbang 1-1 melawan AHHA PS Pati atau PSG Pati di Stadion Manahan Solo, Rabu (3/11/2021).
-
Hasil Akhir Skor 1-1 Persis Solo Vs PSG Pati Malam Ini, Berkah Penalti
PSG Pati langsung mengganti Yogi Rahadian dengan I Gede Sukadana saat awal laga babak kedua.
-
Pengaturan Skor Liga 2 2021, Pemain Perserang Dapat Iming-iming Rp 150 Juta Saat Lawan Rans Cilegon
Komisi Disiplin (Komdis) PSSI, telah mengeluarkan keputusan mengenai percobaan match fixing atau pengaturan skor yang melibatkan pemain Perserang Sera
-
Hasil Babak I Skor 0-0 Persis Solo Vs PSG Pati Liga 2 2021 Malam Ini, Live Streaming di Sini!
Persis Solo mengambil inisiatif melakukan serangan ke permainan PSG Pati saat mendapat bola di awal babak pertama.
-
Line Up Susunan Pemain Persis Solo Vs PSG Pati Liga 2 2021 Malam Ini, Live Streaming di Sini!
Persis Solo berhasrat menjaga momentum setelah dua kemenangan beruntun yang diraih saat melawan Hizbul Wathan FC dan PSCS Cilacap.
-
Bekuk Hizbul Wathan FC 2-0, Persijap Jepara Menduduki Posisi 3 Grup C
Persijap Jepara berhasil menorehkan kemenangan perdana pada laga lanjutan Liga 2 2021. Skuat Laskar Kalinyamat berhasil membekuk kesebelasan Hizbul W
-
Hasil Akhir Skor 2-0 Persijap Jepara Vs Hizbul Wathan FC Liga 2 2021
Persijap Jepara berhasil menorehkan kemenangan perdana pada laga lanjutan Liga 2 2021.
-
Jelang Hadapi PSG Pati, Dirtek Baru Persis Solo Misha Radovic Dampingi Latihan
Direktur Teknik Persis Solo, Misha Radovic telah bergabung dengan tim dan mulai menjalankan perannya pekan ini.
-
Hasil Persekat Tegal Lawan Badak Lampung FC Liga 2 2021, Diwarnai Kartu Merah
Tim banteng loreng atau Persekat Tegal pada pertandingan kali ini mengenakan jersey bewarna putih sedangkan tim lawan mengenakan jersey bewarna merah.
-
Hasil Akhir Skor 1-1 Persekat Tegal Vs Badak Lampung FC Liga 2 2021
Partai perdana putaran kedua grup B Liga 2 2021 antara Persekat Tegal melawan Badak Lampung FC berlangsung di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat