Diterjang Longsor, Bangunan SD Tajur 2 Pekalongan Jebol
Dinding ruang kelas 5 SDN 2 Tajur, Kecamatan Kandangserang, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah jebol diterjang longsor.
Penulis: Indra Dwi Purnomo | Editor: Daniel Ari Purnomo
Sumarwati mengungkapkan untuk sekolah yang longsor pihaknya sudah mendata dan akan segera mengambil langkah untuk perbaikan bangunan sekolah.
"Untuk pembelajaran di sekolah yang terkena musibah masih berjalan dengan lancar dan normal," tambahnya. (Indra Dwi Purnomo)
• Percobaan Penculikan Anak di Pringapus Semarang, Kakek Berpakaian Hansip Sudah Gendong Anak Herman
• Kisah Herman Meninggal Dibunuh Tetangga di Depan Mata Istri Korban
• Kisah Suwandi Meninggal Tertabrak Kereta Api, Korban Panik Lompat dari Boncengan Motor
• Sahabat Egy Maulana Vikri Resmi Diperkenalkan PSIS Semarang sebagai Rekrutan Baru