Berita Viral
Viral Orang Mematung 7 Jam di Kebumen, Satpol PP: Kami Hanya Temukan Obat Bertuliskan Mr X
Warganet Kebumen dikejutkan dengan pemandangan tidak biasa di sebuah trotoar jalan Desa Kawedusan Kecamatan Kebumen.
TRIBUNJATENG.COM, KEBUMEN - Warganet Kebumen dikejutkan dengan pemandangan tidak biasa di sebuah trotoar jalan Desa Kawedusan Kecamatan Kebumen.
Seorang pria berdiri mematung dalam waktu cukup lama di trotoar pinggir jalan.
Bahkan, hujan yang turun dan mengguyur tubuh pria itu tak membuatnya beranjak.
• Saya Lihat 5 Pejalan Kaki Menyeberang Lalu Hilang, Kata Sopir Truk Kecelakaan di Banyumanik
• Siswi SMA Pekalongan Bunuh Diri, Polisi Tak Menyangka Hal Sepele Bisa Buat Remaja Itu Nekat
• Naksir Wanita Ternyata Istri Orang, Remaja di Semarang Ini Gantung Diri di Ruang Tamu Rumahnya
• Remaja Kudus Pelaku Bullying Ketakutan, Tak Masuk Sekolah dan Kabur dari Rumah Seusai Video Tersebar
Pria berbaju batik coklat itu tampak basah karena hujan, namun tak juga bergeser dari tempatnya.
Kejadian itu tak ayal membuat warga sekitar bingung untuk menyikapinya.
Pasalnya, pria tanpa identitas itu tak merespon saat dipanggil warga.
Ia tetap berdiri mematung di tempatnya.
Warga tentu khawatir akan keadaan pria itu, namun takut salah bertindak.
Diyakini hingga 7 jam pria tersebut berdiri tanpa bergerak sedikit pun.
Satpol PP Kebumen yang menerima informasi itu merespon dengan mendatangi tempat kejadian.
Profil Wishnutama Mantan Menteri Pariwisata Jadi Komisaris Utama Telkomsel |
![]() |
---|
Bikin Tegang, Detik-detik Atraksi Pria Gandul Truk Sambil Oleng di Jalan |
![]() |
---|
Kisah Ninja Terakhir yang Bisa Dengar Jarum Jatuh di Ruang Lain, Ikhlas Seni Ninja Mati Bersamanya |
![]() |
---|
Chef Arnold Cobain Air Suci BTS yang Mahal dan Langka, Komentarnya Bikin Heboh Fans Kpop |
![]() |
---|
Banjir Datang, Masjid Apung di Pacitan Hanyut Terseret Arus hingga ke Laut |
![]() |
---|