Wabah Virus Corona
Cegah Wabah Corona, Kapolres AKBP Cristian Tobing Cek Suhu Tubuh Penumpang Bus Terminal Wonogiri
Gugus tugas penanganan virus corona Kabupaten Wonogiri kembali bertugas di Terminal Induk Giri Adhi Pura Wonogiri.
TRIBUNJATENG.COM, WONOGIRI - Gugus tugas penanganan virus corona Kabupaten Wonogiri kembali bertugas.
Bertempat di Terminal Induk Giri Adhi Pura Wonogiri.
Telah dilaksanakan kegiatan Gugus tugas penanganan virus corona Kabupaten Wonogiri dalam rangka mengantisipasi penyebaran virus Corona di Kabupaten Wonogiri, Rabu (25/3/2020) pagi.
• Virus Corona, 4.000 Masker Dibagikan Kepada Warga Desa Ngasem Colomadu Karanganyar
• Ruang Isolasi Virus Corona Sudah Penuh, Pemkab Kudus Siapkan Ruang Tambahan Berkapasitas 24 Pasien
• 1 Warga Kebumen Positif Virus Corona Meninggal Dunia di Yogyakarta
• Virus Corona, Masjid Agung Baitunnur Pati Tidak Selenggarakan Sholat Jumat Besok Lusa
Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Wonogiri Joko Sutopo, Dandim 0728 Wonogiri, Letkol Inf Imron Masyhadi, SE, Kapolres Wonogiri Christian Tobing, Kepala Dinas Kesehatan dr Adi Dharma, Kepala BPBD Kabupaten Wonogiri Drs. Bambang Hariyanto,, Kepala Terminal Induk Giri Adhi Pura Wonogiri Agus Hasto Purwanto, PJU Polres Wonogiri, Personel Kodim 0728 Wonogiri dan Polres Wonogiri dan personel Dinas Kesehatan Kabupaten Wonogiri.
Kapolres Wonogiri AKBP Christian Tobing SIK MH MSi menghimbau dengan pengeras suara di dalam bus yang berpenumpang penuh agar masyarakat menerapkan hidup sehat guna mencegah penularan Corona.
Pelaksanaan pemeriksaan ditujukan kepada para penumpang bus antar kota antar propinsi yang melintas di terminal Induk Giri Adipura Wonogiri meliputi pemeriksaan suhu badan.
Selain itu memberikan himbauan untuk memeriksakan diri ke puskesmas terdekat jika terdapat penumpang yang suhu badan nya 38 derajat.
Kapolres menegaskan hingga saat ini belum terdapat penumpang yang suhu badannya 38 derajat.
(Rifqi Gozali)
• 1.200 Personel Gabungan TNI Polri Dikerahkan Amankan Jalannya Pemakaman Ibunda Jokowi
• 1 Balita Dinyatakan Positif Virus Corona, Pemkab Cilacap Minta Perantau yang Mudik Periksa Kesehatan
• Cegah Penularan Covid-19, Satgas TMMD Pekalongan Pasang Wastafel di Balai Desa Pantirejo
• Serunya Anak-Anak Pantirejo Bersahabat dengan Tentara Satgas TMMD Pekalongan
Ilmuwan Temukan 7 Varian Baru Virus Corona di AS |
![]() |
---|
China: Virus Corona di Wuhan Berasal dari Kepala Babi yang Diimpor |
![]() |
---|
4 Tentara Inggris Terinfeksi Covid-19 Dilarikan ke Rumah Sakit Kenya |
![]() |
---|
Jerman Bangun Penjara Khusus bagi Warga yang Melanggar Aturan Karantina Covid-19 |
![]() |
---|
Timor Leste Tiba-Tiba Lockdown, 226 WNI Dipulangkan |
![]() |
---|