New Normal 2020

HEBOH! Otak Bisa Rusak karena Thermal Gun, Ini Tanggapan Yurianto: Itu Statement Tidak Benar

Juru Bicara Pemerintah untuk Covid-19, Achmad Yurianto angkat bicara soal hebohnya thermal gun

IST
Thermal Gun, pengecekan suhu tubuh menggunakan thermal gun sebelum memasuki wilayah kantor Bea Cukai Tanjung Emas sebagai langkah preventif mencegah penyebaran Virus Corona. 

1. Gunakan termometer infra merah klinik, bukan termometer infra merah untuk industri

Termometer klinik dirancang khusus untuk mengukur suhu badan dengan rentang ukur 30° C ~ 42° C, sehingga memberikan hasil pengukuran suhu badan yang lebih dapat diandalkan.

Sedangkan thermometer industri mempunyai rentang ukur suhu yang jauh lebih lebar dengan tingkat kesalahan relatif lebih tinggi.

Kedua thermometer tersebut juga biasa disebut thermo gun.

Cek buku petunjuk untuk memastikan anda mempunyai termometer yang sesuai.

2. Gunakan sarung tangan

Bila tidak memakai sarung tangan, maka hasil ukur termometer ini akan terpengaruh oleh panas telapak tangan.

3. Cek dan ganti baterai secara berkala

Seiring dengan bertambahnya lama waktu pemakaian maka daya baterai semakin berkurang dan akan berpengaruh pada hasil pembacaan sehingga baterai perlu diganti denganyang baru.

4.Tempatkan termometer di depan dahi/kening

Orang yang diukur suhunya pada arah dan jarak yang sesuai dengan petunjuk yang ada pada buku petunjuk pemakaian.

Jarak sangat mempengaruhi hasil pembacaan.

Jarak yang terlalu jauh akan menyebabkan suhu badan terdeteksi lebih rendah dari yang sebenarnya.

Setiap thermometer mempunyai jarak ukur yang berbeda-beda.

Beberapa termometer mensyaratkan jarak ukur (2‐3) cm.

Sebagian yang lain mensyaratkan jarak ukur (5‐15) cm, sebagian yang lain lagi mensyaratkan jarak maksimum 5 cm.

Oleh karena itu sangat penting untuk mengecek jarak ukur di buku petunjuk.

5. Ulangi pengukuran apabila penunjukan suhu > 37,5° C atau <35° C

Suhu badan di atas 37,5° C menunjukan gejala demam.

Sebaliknya, suhu di bawah 35° C juga terlalu rendah bagi manusia yang sehat.

Oleh karena itu perlu dipastikan dengan pengukuran ulang.

Perlu diketahui juga bahwa suhu badan akan naik apabila yang bersangkutan baru saja melakukan aktivitas fisik.

(Tribunnews.com/Endra Kurniawan)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Heboh Thermal Gun Dapat Merusak Otak, Yurianto: Itu Statement Tidak Benar

Salurkan Energi Hingga Pelosok, 68 Desa di Jawa Tengah dan DIY Telah Tersedia Pertashop

UPDATE Pembunuhan Editor Metro TV: 5 Fakta Kasus Pembunuhan Yodi Prabowo

Gadis Ini Shock Sering Lihat Ibu dan Kakak Kandungnya Berhubungan Badan, Digerebek Saat Intim

Update Virus Corona Jawa Tengah Selasa 21 Juli 2020

Sumber: Tribun Jateng
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    berita POPULER

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved