PSIS Semarang
Ini Visi Misi Para Calon Ketua Umum Snex
Jelang bergulirnya Kongres Suporter Semarang Extreme (Snex) yang keenam, pihak panitia menggelar pemaparan program kerja dan visi misi calon ketua umu
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG - Jelang bergulirnya Kongres Suporter Semarang Extreme (Snex) yang keenam, pihak panitia menggelar pemaparan program kerja dan visi misi calon ketua umum Snex periode 2021 hingga 2024.
Pemilihan caketum yang baru memang menjadi salah satu agenda penting dalam kongres Snex yang akan berlangsung pada 14 Maret mendatang.
Adapun yang maju sebagai caketum Snex ini antara lain Danang Apriyanto, Doni Kurniawan, dan Dannish Kurniawan.
Pemaparan gelar pemaparan program kerja dan visi misi ini berlangsung di Stadion Citarum, Sabtu (30/1/2021) kemarin.
Secara bergantian para caketum memaparkan visi misinya.
Calon nomor satu, yakni Danang Apriyanto menjadi yang pertama memaparkan program kerja hingga visi misinya.
Ia menyebut salah satu yang bakal ia lakukan yakni mempersatukan organisasi snex yang selama ini terpecah ketika mendukung tim kebanggaan PSIS Semarang.
"Visi misi saya untuk mempersatukan kembali snex di tribun utara.
Mungkin saat ini di organisasi kita agak terpecah.
Makanya kami ingin mengguyubkan lagi, biar satu, kompak, dan satu suara di tribun utara.
Kiper PSIS Semarang Joko Ribowo Ungkap Pentingnya Kompetisi Pramusim Sebelum Liga Bergulir |
![]() |
---|
Gelandang PSIS Semarang Jonathan Cantillana Buka Peluang Bermain di Chile Musim Depan |
![]() |
---|
Pelatih PSIS Semarang Dragan Djukanovic Dorong Pemain Liga 1 Bermain di Luar Negeri |
![]() |
---|
Polri Punya Pimpinan Baru, Bos PSIS Semarang Harap PSSI Komunikasi Erat Terkait Izin Kompetisi |
![]() |
---|
Selangkah Lagi Bek PSIS Semarang Abanda Rahman Gabung Lalenok United Timor Leste |
![]() |
---|