Penanganan Corona
Kronologi Nakes di Cilacap Dikabarkan Meninggal Setelah Divaksin, Ini Penjelasan Kadinkes
"Rabu tanggal 27 Januari 2021 (disuntik) vaksin Covid-19 di RSUD Cilacap dalam kondisi sehat dan tidak ada keluhan
Kronologi Nakes di Cilacap Dikabarkan Meninggal Setelah Divaksin, Ini Penjelasan Kadinkes
TRIBUNJATENG.COM - Seorang tenaga kesehatan (nakes) di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, dikabarkan meninggal dunia usai divaksin Covid-19.
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Cilacap dr Pramesti Griana Dewi ketika dikonfirmasi menyatakan, nakes tersebut meninggal bukan karena disuntik vaksin Covid-19.
"Dari dokter penanggung jawab menyatakan bahwa itu bukan (meninggal) akibat vaksinasi Covid-19," kata Pramesti melalui pesan singkat, Jumat (5/2/2021).
Nakes tersebut dinyatakan meninggal dunia akibat Dengue Shock Syndrome (DSS) atau demam berdarah.
• Presiden Jokowi Akan Berlakukan PPKM Skala Mikro Mulai 9 Februari, Begini Penerapannya
• Arti Mimpi Kebakaran dan Dikejar Api, Tidak Melulu Ditafsirkan Kejadian Buruk Menimpa
• Hasil Bayern Muenchen Vs Hertha Berlin di Bundesliga, Cuma Menang Tipis Masih Kokoh Dipuncak Klasmen
• Pondok Pesantren Al Iksan Meledak, Hampir Seluruh Bangunan Rusak, Santri Diungsikan
Pramesti menjelaskan, nakes berjenis kelamin laki-laki ini memang sebelumnya menjalani vaksinasi Covid-19 di tempatnya bertugas, yaitu di RSUD Cilacap.
"Rabu tanggal 27 Januari 2021 (disuntik) vaksin Covid-19 di RSUD Cilacap dalam kondisi sehat dan tidak ada keluhan.
Setelah divaksin masuk kerja seperti biasa," ujar Pramesti.
Selang beberapa hari kemudian, tepatnya hari Sabtu, 30 Januari yang bersangkutan bertugas merujuk pasien ke RSUD Sardjito Yogyakarta.
"Pulang dari Yogyakarta badan nggreges dan hari Minggu-nya (31 Januari) yang bersangkutan izin tidak masuk kerja," kata Pramesti.
Ganjar Pranowo dan Prof Wiku Sasmito Beda Data Kasus Corona: Solo Ada 278 Kasus, di Pusat Jadi 7.354 |
![]() |
---|
Termasuk Mata Gatal, Ini Daftar Gejala Covid-19 Sering Tak Disadari Penderita |
![]() |
---|
Update Virus Corona Jawa Tengah Jumat 26 Februari 2021 |
![]() |
---|
Update Virus Corona Kota Semarang Jumat 26 Februari 2021, Pedurungan Masih Tertinggi |
![]() |
---|
Update Virus Corona Jawa Tengah Kamis 25 Februari 2021 |
![]() |
---|