Berita Selebriti
Teguran Dewi Perssik Kepada Mantan Suami Angga Wijaya: Please Stop Pencitraan
Dewi Perssik mengungkap terjadinya pemotongan honor yang diduga dilakukan Angga melalui seseorang bernama Budianto sebagai penerima transfer honor.
TRIBUNJATENG.COM, JAKARTA - Teguran keras diluapkan Dewi Perssik kepada mantan suaminya, Angga Wijaya.
Dewi makin muak melihat hingga mendengar berbagai ucapan yang disampaikan Angga kepada pihak siapapun.
Seakan-akan selama ini, Dewi Perssik lah yang membuat Angga Wijaya tak kuat menjadi seorang suami.
Baca juga: Dewi Perssik Masih Buka Peluang Rujuk dengan Angga Wijaya: Kalau Memang Mau Balik, ayo!
Baca juga: Mediasi Gagal, Dewi Perssik Mencoba Tegar Hadapi Gugat Cerai Angga WIjaya
Penyanyi dangdut Dewi Perssik tampak emosional saat menyampaikan pesan kepada mantan suaminya, Angga Wijaya.
Dewi kecewa atas sikap Angga Wijaya kepadanya.
Baik sebagai mantan manajer maupun mantan suami.
"Bagaimanapun gue perempuan, gue nangis, gue nangis karena kecewa," kata Dewi seperti dilansir dari Kompas.com, Jumat (5/8/2022).
"Selama ini gue sangat percaya sama mertua, gue kasih perbulan buat mertua gue, semua kebutuhan dari makan semua gue, dan sekarang lo tega-teganya gitu sama gue, dan lo enggak pernah nafkahin gue," tegas Dewi.
Seperti diketahui sebelumnya, Dewi Perssik mengungkap terjadinya pemotongan honor yang diduga dilakukan Angga melalui seseorang bernama Budianto sebagai penerima transfer honor.
"Gue tidak menuntut duit, gue enggak dapat duit itu juga enggak apa-apa."
tribunjateng.com
tribun jateng
Jakarta
Dewi Perssik
Angga Wijaya
Mantan Suami Dewi Perssik
seleb hari ini
selebriti
Doddy Manajer Bunga Citra Lestari Terjerat Kasus Narkoba, Ditangkap Polisi di Pasar Minggu Jakarta |
![]() |
---|
Masih Ingat Selebgram Laura Anna? Kisah Perjuangannya Bakal Dibikin Film |
![]() |
---|
Baim Wong Cabut Permohonan Merek Citayam Fashion Week |
![]() |
---|
Kata Bonge Soal Baim Wong Daftarkan Citayam Fashion Week ke Kemenkumham: Nggak Tahu |
![]() |
---|
Kata Rindu Rizky Febian Kepada Adik Keempatnya, Berencana Hendak Culik Adzam |
![]() |
---|