Berita Artis
Alasan Ahmad Dhani Larang Keras Once Mekel Nyanyikan Lagu Dewa 19, Ada Sanksi Denda Sampai Rp 1 M
Alasan Ahmad Dhani Larang Keras Once Mekel Nyanyikan Lagu Dewa 19, Ada Sanksi Denda Sampai Rp 1 M
Penulis: iam | Editor: galih permadi
Alasan Ahmad Dhani Larang Keras Once Mekel Nyanyikan Lagu Dewa 19, Ada Sanksi Denda Sampai Rp 1 M
TRIBUNJATENG.COM - Larangan keras Ahmad Dhani terhadap Once Mekel menyanyikan lagu Dewa 19 viral di media sosial.
Seperti yang diketahui, Ahmad Dhani memberikan larangan keras terhadap Once menyanyikan lagi lagu-lagu Dewa.
Namun di luar itu, Ahmad Dhani mengizinkan Once menyanyikan lagu ciptaan Ahmad Dhani di luar Dewa 19.
Permintaan tersebut disampaikan Ahmad Dhani terkait royalti performance rights lagu-lagu Dewa 19 yang sampai sekarang belum jelas.
Sebagai pencipta lagu hits Dewa 19, Ahmad Dhani mengaku belum menerima royalti performance rights dari event organizer yang mengundang Once.
"Once tidak boleh membawakan atau menyanyikan lagi lagu Dewa 19," kata Ahmad Dhani yang Tribunjateng.com kutip dari Tribun Seleb.
"Once boleh menyanyikan lagu ciptaan saya yang lain diluar Dewa 19," lanjut dia.
Adapun larangan Once menyanyikan lagu-lagu Dewa 19 berlaku mulai Selasa 28 Maret 2023.
Alasan Ahmad Dhani melarang Once menyanyikan lagu-lagu Dewa 19 berkaitan dengan agenda Dewa 19 konser.
Ahmad Dhani mengungkap bahwa hingga akhir tahun 2023, Dewa 19 akan konser.
"Dewa 19 akan konser seminggu dua kali sampai akhir tahun 2023 dan Once tidak ikut dalam konser ini," ungkap Ahmad Dhani.
Lebih lanjut, Ahmad Dhani ingin memberikan eksklusifitas kepada event organizer yang sudah mengundangnya.
"Kalau tidak dilarang, takutnya Once membawakan lagi lagu-lagu Dewa 19.
Royalti Karya Ahmad Dhani
Ahmad Dhani
Once Mekel
ahmad dhani larang once mekel nyanyi lagu dewa 19
Dewa 19
tribunjateng.com
Marissya Icha Kena Somasi, Rizky Pahlevi Mantan Becca Tak Terima Disebut Penyebar Video 47 Detik |
![]() |
---|
Soal Kemungkinan Rujuk dengan Natasha Rizky, Desta: Gue Gak Bisa Mengandai-andai |
![]() |
---|
Heboh Momen Ariel NOAH Hadir di Acara Kelulusan Alleia, Bikin Wali Murid Lain Gagal Fokus |
![]() |
---|
Kecurigaan 3 Anak-anak Desta dan Natasha Rizky Ayah Ibunya Tak Serumah Lagi Sejak 1 Tahun yang Lalu |
![]() |
---|
Duet dengan Ahmad Dhani, Raisa: Seneng Banget |
![]() |
---|