Pemilu Jateng
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris KPU Kab/Kota dan Pejabat Fungsional
Pejabat KPU Kab/Kota di Provinsi Jawa Tengah yang dilantik adalah Bambang Haryadi sebagai Sekretaris KPU Kab. Temanggung.
Penulis: Abduh Imanulhaq | Editor: galih permadi
IST
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris KPU Kab/Kota dan Pejabat Fungsional di Lingkungan Sekretariat Jenderal KPU
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris KPU Kab/Kota dan Pejabat Fungsional di Lingkungan Sekretariat Jenderal KPU
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG (18/4) - Sekretaris KPU Provinsi Jawa Tengah Rudinal B. menghadiri secara daring Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris KPU Kab/Kota dan Pejabat Fungsional di Lingkungan Sekretariat Jenderal KPU di Ruang Rapat Sekretaris Kantor KPU Provinsi Jawa Tengah.
Pejabat KPU Kab/Kota di Provinsi Jawa Tengah yang dilantik adalah Bambang Haryadi sebagai Sekretaris KPU Kab. Temanggung.
Pengangkatan ini berdasarkan Keputusan Sekjen KPU Nomor 510 Tahun 2023 tertanggal 17 April 2023.(*)
BERITATERKAIT
Berita Terkait :#Pemilu Jateng
KPU Jateng Laksanakan Apel Pelepasan Cuti Bersama Lebaran Tahun 2023 |
![]() |
---|
Tata Cara Pengajuan Bacalon Anggota DPRD Provinsi dan Pendaftaran Bacalon DPD serta Penggunaan SILON |
![]() |
---|
KPU Jateng Gelar Rapat Pleno Rekapitulasi Verifikasi Faktual II Dukungan Minimal Pemilih Balon DPD |
![]() |
---|
KPU Jateng Gelar Rakor Persiapan Pencalonan Anggota DPRD Jawa Tengah Pemilu Tahun 2024 |
![]() |
---|