Berita Jateng
Kisah Mitos Sendang Putri Pudakpayung Semarang Diyakini Mandi 7 Kali Bisa Punya Keturunan dan Jodoh
Sendang Putri di Dukuh Dawung, Pudakpayung, Banyumanik, Kota Semarang diyakini masyarakat memiliki energi positif yang mampu membawa keberuntungan.
Penulis: iwan Arifianto | Editor: Catur waskito Edy
Kegiatan di Sendang Putri diawali dengan kerja bakti bersih-bersih Sendang pada 4 Juni kemarin lalu.
"Pagi ini (9 Juni) nyadran Sendang Putri, besok Sabtu tanggal 10 Juni jam 1 siang ada kirab budaya, malamnya wayangan semalam suntuk," urainya.
Kegiatan budaya lokal tersebut ternyata getol dilakukan para sesepuh kampung supaya para generasi penerus bisa mengetahuinya.
Harapan warga, ada transfer budaya yang dapat melestarikan kegiatan tersebut.
"Ini wujud tradisi tinggalan nenek moyang, nguri-nguri budaya, pelestarian budaya bisa membangkitkan semangat anak-anak terutama remaja untuk menghormati pemberian nenek moyang berupa pelestarian alam," cetusnya.
Lurah Pudakpayung, Banyumanik, Pamirah, mengaku, mengapresiasi kegiatan warga tersebut.
Sebab, kegiatan itu cukup meningkatkan guyub rukun antar warga.
"Kami berharap tradisi peninggalan leluhur tetap dilestarikan," jelasnya. (Iwn)
Baca juga: Indonesia Raih Medali Emas Terbanyak Asean Para Games dan Juara Umum
Baca juga: Sosok Jessica Bacaleg Termuda DPRD Kota Solo Berkeinginan Pasarkan Batik Go Internasional
Baca juga: Wakil Rektor 1 UMK Kudus Beri Tanggapan Terkait Edaran Penonaktifan Dirinya
Baca juga: BREAKING NEWS : Pemain Naturalisasi Bruno Casimir Berpeluang Gabung Persijap Jepara
| Dukung Digitalisasi Transaksi Keuangan, Pemprov Perkuat Infrastruktur Internet pada Blankspot Area |
|
|---|
| Gubernur Ahmad Luthfi Izinkan Aset Pemprov Jateng di Tagal untuk Outlet dan Pembinaan Pelaku UMKM |
|
|---|
| Sumarno Semangati Atlet Popnas dan Peparpenas Jateng 2025: Ora Usah Tegang, Sing Penting Menang |
|
|---|
| Jateng Tergetkan Juara Umum Peparpenas XI dan Tiga Besar pada Popnas XVII |
|
|---|
| Pacu Ekonomi Kreatif, Ahmad Luthfi Minta Festival Mangga Pemalang Jadi Event Tahunan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Sendang-Putri-di-Dukuh-Dawung.jpg)