Berita Kota Tegal
Bayi Purwati Lahir saat Sang Ibu Tunggu Taksi Online di tegal, Untung Warga Sigap
Seorang ibu hamil di Kota Tegal, Purwati (35), melahirkan bayi di pinggir jalan Kelurahan Pesurungankidul, Kecamatan Tegal Barat, Kamis (13/7) siang
Penulis: Fajar Bahruddin Achmad | Editor: muslimah
Istimewa
Kondisi bayi dari Purwanti, seorang ibu yang melahirkan di pinggir Jalan Abdul Ghoni Kota Tegal, Kamis (13/7/2023). Saat ini kondisi ibu dan bayinya sehat.
Seusai persalinan, warga kemudian membawa Purwati dan bayinya ke Puskesmas untuk mendapatkan penanganan medis.
Stabil
Kepala Puskesmas Debonglor, dr Destina Dyah Astuti mengatakan, kondisi ibu yang melahirkan di pinggir jalan tersebut dalam kondisi stabil.
Begitu juga bayinya lahir selamat dengan berat badan 3 kilogram.
Setelah penanganan di lokasi, kata Destina, ibu dan bayinya langsung dibawa ke IGD Puskesmas Debonglor untuk penanganan lebih lanjut.
"Saat ini, kami melakukan observasi lebih dulu antara 6-12 jam. Nanti jika kondisinya sudah bagus semua, maka diperbolehkan pulang," jelasnya. (fba)
Berita Terkait:#Berita Kota Tegal
| Novel Ujung Selalu Indah Karya Joko Riyanto Jadi Penyemangat Hari Sumpah Pemuda di SMAN 2 Tegal |
|
|---|
| Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan Hadiri Jambore Kokam se-Jawa Tengah di Tegal |
|
|---|
| Pasangan Pengantin Baru, Wali Kota Tegal Dedy Yon dan Istri Diserbu Ibu-Ibu untuk Foto |
|
|---|
| Dedy Yon: Rakor PKP Forum Strategis Tingkatkan Kinerja Pembangunan Kota Tegal |
|
|---|
| Ikmal Jaya Tunjukkan Cetakan Alquran Terjemah Bahasa Tegal kepada Anggota DPRD |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.