Berita Viral
Kronologi Jalan Cor di Jombang Ambyar Setelah 2 Jam Dicor, Sudah Ada Pembatas Tapi Pengendara Nekat
Jalan yang baru dicor di Jombang, Jawa Timur ambyar dan rusak kembali setelah pengendara jalan nekat menerobos cor yang masih basah.
Penulis: Adelia Sari | Editor: galih permadi
X/herolebs
Kronologi Jalan Cor di Jombang Ambyar Setelah 2 Jam Dicor, Sudah Ada Pembatas Tapi Pengendara Nekat
Bahkan ada petugas yang ditempatkan untuk menghalau pengendara.
Namun saat kejadian, petugas kerja sedang mengawal truk molen untuk mengecor titik lain sehingga pengendara menerobos jalan yang masih basah.
Awalnya pengendaca becak motor yang menerobos jalan itu.
Kemudian ada truk pengangkut kayu dan diikuti mobil serta pengendara motor.
Akibatnya, jalan cor sepanjang 50 meter dengan lebar 3,5 meter itu kembali ambyar.
Sehingga mengakibatkan kerugian mencapai Rp 50 juta.
Berita Terkait:#Berita Viral
| Bripda Waldi Sengaja Pakai Wig Agar Tak Dikenali CCTV Saat Keluar Masuk Rumah Dosen Erni Yuniati |
|
|---|
| "Sebenarnya Halal" Pemilik Bakso Remaja Gading Solo Buka Suara Setelah Ditutup Satpol PP |
|
|---|
| Penampakan dan Spesifikasi Airbus A400M Pesawat Baru TNI AU, Hari Ini Mendarat di Indonesia |
|
|---|
| Duduk Perkara Waldi Polisi Polres Tebo Bunuh Erni Dosen IAK, Ajakan Balikan Ditolak |
|
|---|
| 3 Tahapan Prosesi Pemakaman Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII, Dimakamkan Rabu Legi 5 November 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/jalan-jombang-ambyar.jpg)