Berita Viral
Profil Salwa, Guru di Pati yang Diberi Mahar H-RV, PCX dan Uang Rp100 Juta, Ini Profesi Suaminya
Hendri sendiri adalah seorang advokat. Sedang Salwa Fuadia diketahui adalah guru yang mengajar di yayasan Islam ternama.
TRIBUNJATENG.COM - Media sosial dihebohkan dengan prosesi lamaran ala calon pengantin viral di Kabupaten Pati.
Pengantin pria membawa seserahan lamaran yang tergolong wow. Rinciannya, mobil HR-V, honda PCX, kerbau, dan uang tunai Rp 100 juta.
Selain itu juga ada perhiasan, hingga aneka makanan dan jajanan serta hasil bumi.
Sebelumnya, viral di media sosial lamaran mewah di Pati.
Dalam video itu tampak sebuah truk towing warna ungu yang mengangkut sebuah mobil HR-V hitam.
Mobil itu dihias dengan pita warna merah.
Kemudian di bagian plat terpasang tulisan Happy Wedding Hendri & Salwa.
Tak hanya lamaran bawa HR-V saja, di belakang truk towing kemudian ada mobil pikap yang mengangkut sepeda motor PCX putih yang turut dihias dengan pita-pita.
Lalu di belakangnya lagi ada pikap yang mengangkut kerbau ukuran besar.
Pihak laki-laki juga membawa uang cash Rp 100 juta.
Tumpukan uang itu dibawa dalam kotak parcel.
Tak hanya itu, pihak laki-laki juga membawa bahan makanan lain seperti kelapa, beras, jajan hingga emas-emasan.
Kemudian nampak calon pengantin wanita, Salma yang berdiri di teras rumahnya.
Salma tampak mengenakan gamis coklat dan jilbab coklat susu.
“Lamaran terpanas hari ini di Bermi, Gembong, Pati. Seserahannya yaitu HR-V, honda PCX, kerbau, dan uang tunai Rp 100 juta cash.
| 10 Fakta Randika Pria Lubuklinggau Ditemukan Meninggal di Cilacap Jateng, Ini Isi Surat Terakhir |
|
|---|
| Viral Jalan Rusak di Karangrejo Purworejo, Warga Menyebut Sungai Kering |
|
|---|
| Cerita Ningsih Neneknya Mega Korban Rumah Ambruk di Kauman Semarang: Dengar Cucu Teriak Minta Tolong |
|
|---|
| Maling yang Terbakar di Surabaya Sering Curi Motor, Begini Kondisinya Sekarang |
|
|---|
| Heboh Setelah Safrianus Meningal, 17 Warga Syok Daging Anjing yang Dibagikan Terinfeksi Rabies |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/sosok-hendri-pati.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.