Liga 3 Nasional
Macan Muria Tak Terkalahkan di Grup I Liga 3 Nasional, Persiku Kudus Dipastikan Lolos Babak 32 Besar
Persiku Kudus, tim berjuluk Macan Muria ini memetik poin penuh di setiap pertandingan penyisihan Grup I Liga 3 Nasional.
Penulis: Rifqi Gozali | Editor: deni setiawan
"Anak-anak tetap fight dengan hasil maksimal," kata Denny Rumba kepada Tribunjateng.com, Rabu (8/5/2024).
Hasil ini menunjukkan bahwa Persiku Kudus dipastikan lolos ke babak 32 besar.
Untuk itu, Denny Rumba bakal menyiapkan pada babak 32 besar berikutnya.
"Sejauh ini pemain terkuras energinya."
"Kami akan pemulihan agar segar dalam laga 32 besar," kata Rumba.
Sementara Asisten Pelatih PS Polmas, Amdy Wijaya mengatakan, timnya sudah bermain maksimal meski harus kalah dengan Persiku Kudus.
Menurutnya, Persiku Kudus juga lebih siap dalam melakoni laga pemungkas. (*)
Baca juga: Advokat Dio Hermansyah Bakri Nyalon Lewat PDIP, Ambil Formulir Bursa Calon Wakil Wali Kota Semarang
Baca juga: UMUKA Punya Prodi Baru, Gandeng BRIN Buka Akupuntur dan Pengobatan Herbal
Baca juga: Pemotor NR Tewas, Kecelakaan Ditabrak Dump Truk yang Alami Rem Blong di Ngaliyan Semarang
Baca juga: Proklim Kawista Wonosobo Bisa Jadi Contoh, Tiada Henti Munculkan Inisiasi Pelestarian Lingkungan
tribunjateng.com
tribun jateng
Sepak Bola Hari Ini
Kudus
Liga 3 Nasional
Babak 32 Besar Liga 3 Nasional
Grup I Liga 3 Nasional
persiku kudus
Macan Muria
Denny Rumba
Amdy Wijaya
RESMI, Adhyaksa Farmel FC Juara Liga 3 Nasional, Kalahkan Persibo Bojonegoro dengan Skor 3-2 |
![]() |
---|
Hasil Akhir Persiku vs Tornado FC 2-0, Awal Manis Macan Muria Arungi Babak 8 Besar Liga 3 Nasional |
![]() |
---|
Babak 8 Besar Liga 3 Nasional, Persiku Kudus Raih Poin Penuh Kontra Tornado FC Pekanbaru |
![]() |
---|
Hasil Akhir Persiba VS Persiku Kudus, Macan Muria Telan Kekalahan Perdana, Tetap Lolos 16 Besar |
![]() |
---|
Derbi Jogja Babak 32 Besar Liga 3 Nasional, Persiba Bantul Vs PSHW UMY Berakhir Tanpa Gol |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.