PSIS Semarang
Hasil Akhir 0-1 Persis Vs PSIS: Dewangga Jadi Pahlawan, Gol Ricardo Lima Dianulir, Jateng is Blue
Hasil Akhir 0-1 Persis Vs PSIS: Dewangga Jadi Pahlawan, Gol Ricardo Lima Dianulir, Jateng is Blue
Penulis: Fachri Sakti Nugroho | Editor: galih permadi
Hasil Akhir Skor 0-1 Persis Vs PSIS Liga 1, Dewangga Jadi Pahlawan, Gol Ricardo Lima Dianulir Wasit, Jateng is Blue
TRIBUNJATENG.COM - PSIS Semarang mencuri poin penuh di kandang Persis Solo, di Stadion Manahan, Sabtu (17/8/2024) malam.
Berduel dalam laga bertajuk Derby Jateng, PSIS Semarang menang tipis 0-1.
Gol tunggal pada laga kali ini diciptakan oleh Alfeandra Dewangga menit 45+2.
Baca juga: Jadwal Liga 1 2024-2025 17 Agustus 2024, Arema FC Vs Borneo FC dan Persis Vs PSIS
Tendangan keras Dewangga dari sepakan pojok meluncur tanpa halangan ke gawang Persis Solo.
Kiper Riyandi terkecoh dan tak bisa mengantisipasi laju bola.
Atas hasil ini, PSIS Semarang naik ke posisi 8 klasemen dengan raihan 3 poin dari 2 laga.
Sedagkan Persis Solo terseok di urutan ke-17 tanpa poin karena 2 kali menelan kekalahan.
Jalannya Pertandingan
Kedua tim saling menyerang di awal laga, namun tempo pertandingan tidak berlangsung tinggi.
Landai hingga 15 menit pertama, kedua tim belum bisa menciptakan peluang matang.
Tak lama kemudian, Gali Freitas mengancam gawang tuan rumah lewat pergerakan dari sayap.
Sayangnya tendangan Gali masih melenceng dari sasaran.
Persis membalas lewat tendangan Moussa Sidibe yang masih melambung tipis dari gawang PSIS (20').
Pada menit ke-32 ada peluang datang dari Persis.
PSIS
PSIS Semarang
Persis Solo
Persis vs PSIS
prediksi persis solo vs psis semarang
persis solo vs psis semarang
susunan pemain persis solo vs psis semarang
head to head persis solo vs psis semarang
link live streaming persis solo vs psis semarang
tribunjateng.com
TribunEvergreen
| Naik Jabatan, Ega Raka Ghalih Ditunjuk Jadi Headcoach PSIS Semarang |
|
|---|
| PSIS Gagal Pertahankan Keunggulan, Skor Akhir 1-1 di Kandang Persela Lamongan |
|
|---|
| Berikut Starting XI Persela Lamongan Vs PSIS Semarang Sore Ini, Mahesa Jenar Bisa Curi Poin? |
|
|---|
| Misi Berat Mahesa Jenar di Lamongan: PSIS Bertekad "Mencuri" Poin Perdana, Siap Patahkan Tren Buruk |
|
|---|
| Waspada Kebobolan Babak Pertama! PSIS Siapkan Strategi Khusus Redam Agresivitas Persela Lamongan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Wonderkid-PSIS-Semarang-Alfeandra-Dewangga.jpg)