PON XXI 2024 Aceh Sumut
Pertina Jateng optimis pertahankan emas di PON XXI Aceh-Sumut
Ditempa selama sekitar lima bulan dan menjalani serangkaian sparring partner atau latih tanding dengan petinju berkelas di Bali dan Bogor
Penulis: Franciskus Ariel Setiaputra | Editor: Catur waskito Edy
Sementara, Pelatih Puspa Aprilia mengatakan bahwa secara umum, petinju sudah siap tempur. Saat semua atlet sudah memasuki fase kompetisi. Program try out di Bali dan Bogor bersama petinju ternama Tanah Air, kata dia, telah membentuk petinju bak gladiator yang siap tempur.
''Pelatih sudah mengerahkan semua daya. Tinggal petinju yang harus berhati singa di atas ring nanti,'' tambahnya.
Sedangkan Manajer Tim Danang Adhi Kusumo menyatakan terima kasih atas segala support dari Pertina Jateng hingga semua petinju dalam performa bagus. Dia berharap persiapan selama ini, akan berbuah di PON nanti.
''Tim tinju akan berangkat 7 September dari Bandara Ahmad Yani Semarang. Doakan kami bisa mewujudkan target meraih medali emas PON,'' tandasnya.
Baca juga: "Ketua KPK Korupsi, KPK Tak Dihentikan" Guru Besar Undip Analogikan Penutupan PPDS di RS Kariadi
Baca juga: Solid Menangkan Pasangan Fallas-Ridwan, Ini Harapan Buruh Jika Terpilih Jadi Bupati
Baca juga: MPR RI dan DPP LDII Teken MoU Sekolah Virtual Kebangsaan, Tenaga Pengajar LDII Jadi Target Awal
Baca juga: 120 Anggota DPRD Jateng Dilantik! Pj Gubernur Nana Sudjana: Jalankan Amanah Rakyat dengan Baik
| Jateng Tambah Emas PON XXI 2024 dari Nomor Kata Beregu Putra |
|
|---|
| Atlet Asal Kudus Sementara Ini Sudah Sumbang 5 Medali Emas di PON XXI 2024 Aceh-Sumut |
|
|---|
| Membanggakan! 2 Atlet Asal Batang Raih Emas di PON XXI 2024 Aceh-Sumut |
|
|---|
| KABAR Gembira! Rizkha Affandy Atlet Biliar Asal Pati Sumbang Medali Emas PON XXI 2024 |
|
|---|
| Barongsai Jateng Tambah Perak di PON XXI Aceh-Sumut |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Pengurus-Pertina-Jateng-melepas-empat-petinju.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.