Chord Gitar
Chord Gitar dan Lirik Lagu Back to Me - Liam Gallagher
Lagu ini dirilis pada tahun 2017 dan masuk dalam singel kelima dari album debut solonya, As You Were, yang dirilis oleh label Warner Bros.
Penulis: Andra Prabasari | Editor: galih permadi
Chord Gitar dan Lirik Lagu Back to Me - Liam Gallagher
TRIBUNJATENG.COM- "Back to Me" merupakan judul lagi yang dipopulerkan oleh penyanyi rock, Liam Gallagher.
Lagu ini dirilis pada tahun 2017 dan masuk dalam singel kelima dari album debut solonya, As You Were, yang dirilis oleh label Warner Bros.
Album ini terpilih untuk menduduki peringkat kesepuluh dalam daftar Albums of the Year yang dipublikasi oleh media asal Inggris, NM
Lagu bermakna tentang "Aku kembali". Liam Gallagher mengatakan bahwa setelah menyelesaikan lirik lagu tersebut, ia menangis tersedu-sedu dan berpikir "Aku kembali"
Chord Gitar dan Lirik Lagu Come Back to Me - Liam Gallagher:
[Intro]
Am Fmaj7
D7sus2
Fmaj7 G
[Verse 1]
Am Fmaj7
I've gone so far, my hands are hard
D7sus2
But I want to touch you
Fmaj7 G

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.