UIN Saizu Purwokerto
Peluang Emas Masuk UIN Saizu Tanpa Tes Tertulis: Pendaftaran Jalur SPAN-PTKIN 2025 Sudah Dibuka
Pada Tahun Akademik 2025/2026, UIN Saizu Purwokerto menyediakan kuota 1.444 mahasiswa baru melalui Jalur SPAN-PTKIN.
- Madrasah Aliyah (MA)
- Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK)
- Sekolah Menengah Atas (SMA)
- Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
- Pendidikan Diniyah Formal
- Pendidikan Kesetaraan Pondok Pesantren Salafiyah
Syarat Utama Pendaftar
- Merupakan siswa kelas XII atau tingkat akhir pada tahun 2025.
- Memiliki prestasi akademik sesuai syarat masing-masing PTKIN.
- Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN).
- Memiliki nilai rapor yang telah diinput ke dalam PDSS, mencakup Semester 1 dan 2 kelas X, Semester 1 dan 2 kelas XI, serta Semester 1 kelas XII
Jadwal Penting SPAN-PTKIN 2025
Berdasarkan surat resmi B-047/PMB-PTKIN/I/2025, berikut jadwal penting terkait SPAN-PTKIN 2025:
- Pendaftaran PDSS: 6 Januari - 7 Februari 2025
- Finalisasi PDSS: 6 Januari - 8 Februari 2025
- Pendaftaran Siswa: 10 Februari - 6 Maret 2025
- Pengumuman Hasil Seleksi: 27 Maret 2025
- Verifikasi & Pendaftaran Ulang: Ditentukan masing-masing PTKIN
Kesempatan Emas bagi Siswa Berprestasi
Jalur SPAN-PTKIN 2025 menjadi peluang besar bagi siswa berprestasi untuk melanjutkan studi di PTKIN tanpa harus mengikuti ujian seleksi tertulis.
| Mahasiswa Doktoral UIN Saizu Jadi Presenter AICIS+ 2025, Kupas Identitas Islam Gen Z Digital! |
|
|---|
| Mahasiswi Informatika UIN Saizu Raih Juara Nasional Karate 2025, Bukti Santri Tangguh! |
|
|---|
| Dekanat FDK UIN Saizu Ikuti FORDAKOM 2025, Perkuat Sinergi Dakwah dan Komunikasi PTKIN |
|
|---|
| PSGA UIN Saizu Gelar Pelatihan Literasi Digital bagi Relawan Gensia dan Aktivis Gender |
|
|---|
| LSP UIN Saizu Dorong Mahasiswa Miliki Sertifikasi BNSP untuk Bersaing di Dunia Kerja Global |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/SPAN-PTKIN-UIN-Saizu-Purwokertp.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.