Berita Viral
Kisah Warga Grobogan Swadaya Cor Jalan Sepanjang 125 Meter: Tunggu Pemerintah Tidak Cair-cair
Tak ingin menanti bantuan pemerintah, warga RT 5, RW 1, Desa Sumberjosari, Kecamatan Karangrayung, Kabupaten Grobogan memilih turun tangan sendiri
Penulis: Fachri Sakti Nugroho | Editor: muh radlis
Ketua RT 5, Joko Sukamto, turut mengapresiasi kekompakan dan semangat gotong royong warganya.
Ia menyebut kegiatan ini tidak hanya memperbaiki infrastruktur, tapi juga menguatkan rasa kebersamaan di tengah masyarakat.
“Alhamdulillah, kemarin dari warga ada keinginan untuk memperbaiki jalan. Setelah dana terkumpul, langsung direalisasikan," kata Joko kepad TribunJateng.com.
Ia mengungkapkan, semangat swadaya ini akan kembali dilanjutkan pada Agustus mendatang, dengan rencana pengecoran di gang sebelah.
"Bulan Agustus nanti ada perbaikan lagi di gang sebelah, panjangnya sekitar 95 meter, lebar 2 hingga 2,5 meter,” jelas Joko.
“Semoga dengan dibangunnya jalan ini, warga bisa merasa nyaman. Kalau saya pribadi, tidak ingin apa-apa, yang penting warga bisa guyub rukun,” tutupnya.
| Bripda Waldi Sengaja Pakai Wig Agar Tak Dikenali CCTV Saat Keluar Masuk Rumah Dosen Erni Yuniati |
|
|---|
| "Sebenarnya Halal" Pemilik Bakso Remaja Gading Solo Buka Suara Setelah Ditutup Satpol PP |
|
|---|
| Penampakan dan Spesifikasi Airbus A400M Pesawat Baru TNI AU, Hari Ini Mendarat di Indonesia |
|
|---|
| Duduk Perkara Waldi Polisi Polres Tebo Bunuh Erni Dosen IAK, Ajakan Balikan Ditolak |
|
|---|
| 3 Tahapan Prosesi Pemakaman Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII, Dimakamkan Rabu Legi 5 November 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/WARGA-GROBOGAN-SWADAYA-NGECOR-JALAN-1.jpg)