Vonis Tom Lembong
Sosok Dennie Arsan Fatrika Ketua Majelis Hakim Vonis Tom Lembong, LHKPN Melonjak Dalam 2 Tahun
Inilah sosok Dennie Arsan Fatrika Ketua Majelis Hakim yang mengetok palu vonis kepada Tom Lembong kemarin.
Editor:
rival al manaf
Istimewa
Ketua Majelis Hakim yang mengetok palu vonis 4,5 tahun penjara untuk Tom Lembong kemarin adalah Dennie Arsan Fatrika.
Dia juga punya alat transportasi dan mesin senilai Rp 900.000.000, terdiri dari mobil Toyota Innova, Mitsubishi Pajero Sport, dan sepeda motor Yamaha XMAX.
Dia punya harga bergerak lainnya senilai Rp 153.850.000, serta kas dan setara kas Rp 460.000.000, juga hutang Rp 350.000.000.
Total harta Dennie pada 2024 senilai Rp 4,3 miliar, dan pada tahun sebelumnya senilai Rp 4,2 miliar.
Pada 2022, hartanya adalah Rp 1,952.041.864. Mundur ke tahun 2008 saat Dennie masih menjadi hakim di Pengadilan Negeri Lubuk Linggau, dia berharta Rp 192.000.000. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com
Berita Terkait:#Vonis Tom Lembong
| Link Live Streaming Persiraja Banda Aceh vs Persekat Tegal, Kick Off Pukul 20.30 WIB |
|
|---|
| 3 Tahapan Prosesi Pemakaman Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII, Dimakamkan Rabu Legi 5 November 2025 |
|
|---|
| 10 Fakta Kasus Dosen Erni di Jambi Ditemukan Tewas di Rumah, Pelaku Diduga Polisi Pacar Korban |
|
|---|
| Segini Ukuran Komet Atlas Yang Disebut "Pesawat Alien", Bisa Terlihat di Indonesia Desember 2025 |
|
|---|
| Duel Maut Siswa SMK di Kelas, Korban Tewas Justru Jadi yang Pertama Memukul |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.