Ojol yang Pakai Sepatu Jutaan saat Ketemu Wapres Muncul, Pertemuan Gibran dan Ojol Benar Settingan?
Sosok driver ojol yang diduga memakai sepatu harga jutaan dan dicurigai bukan benar-benar seorang pengojek akhirnya muncul
TRIBUNJATENG.COM - Sosok driver ojol yang diduga memakai sepatu harga jutaan dan dicurigai bukan benar-benar seorang pengojek akhirnya muncul.
Dia bernama Arif (50).
Arif ini yang mengenakan sepatu merek Nike Air Jordan saat bertemu Wapres Gibran Rakabuming Raka pada Minggu (31/8/2025).
Saat itu seperti diketahui terjadi pertemuan antara Gibran dengan beberapa perwakilan pengemudi ojek online (ojol) di Istana Negara.
Pertemuan itu kemudian menjadi viral dan terdapat sejumlah hal yang disorot karena dinilai janggal.
Apalagi setelah pertemuan, Gibran sama sekali tak memberi pernyataan.
Justru dari pihak ojol yang berbicara.
Baca juga: Gibran Digugat Rp 125 Triliun, Bayar ke Seluruh Warga Negara Indonesia
Salah satu yang menjadi sorotan dalam pertemuan ini adalah seorang ojol pakai sepatu Nike Air Jordan.
Air Jordan adalah sepatu basket yang diproduksi oleh Nike, Inc. dan dirancang khusus untuk pemain basket profesional Michael Jordan.
Harga sepatu Air Jordan sangat bervariasi, mulai dari sekitar Rp 1 juta untuk model seperti Air Jordan 1 Low dan seringkali di atas Rp 2 juta hingga lebih dari Rp 6 juta untuk model lain seperti Air Jordan 3 dan Air Jordan 4.
Pakai sepatu mewah, ojol yang bertemu Wapres Gibran tersebut diduga palsu bahkan dicurigai sebagai TNI atau polisi yang menyamar.
Kini sosok ojol yang pakai sepatu Nike Air Jordan itu buka suara.
Ia diketahui bernama Arief (50).
Saat ditemui awak media di sela-sela aksi damai di Monas, Jakarta Pusat, Selasa (2/9/2025), Arief memamerkan sepatu Air Jordan.
Dia juga mengungkap harga sepatunya.
| Kronologi Steven Driver Ojol Dibakar Hidup-hidup Penumpangnya, Polisi Sulit Tangkap Pelaku |
|
|---|
| Pura-Pura Jadi Penumpang, Begal Sadis Bakar Driver Ojol Sebelum Bawa Kabur Motor |
|
|---|
| Bukan Hanya Sekali, Anak Eks Wali Kota Nashrudin Ternyata Hanya Mencuri Sepatu "Branded" Dari Masjid |
|
|---|
| Pengakuan Anak Mantan Wali Kota Cirebon, Ditangkap Saat Curi Sepatu di Masjid, Ternyata Sudah Sering |
|
|---|
| Bupati Samani Ajak Driver Ojol Kudus Sarapan Lentog Tanjung |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.