Tindaklanjuti Instruksi Gubernur Jateng, SMAN 2 Pati Kembalikan Uang SPP, Total Capai Rp 209 Juta
SMA Negeri 2 Pati mengembalikan dana sumbangan pembinaan pendidikan (SPP) kepada sekira 486 peserta didiknya.
Penulis: Mazka Hauzan Naufal | Editor: deni setiawan
Pihak SMA Negeri 2 Pati kemudian menindaklanjuti.
• Striker PSIS Semarang Bruno Silva Berencana Bawa Keluarga dari Brasil
• Ana Riana Pemeran Rinjani di Sinetron Tukang Ojek Pengkolan Akan Menikah, Ini Tanggapan Mas Pur
Pertama, segera merekap administrasi SPP siswa dan meminta bukti tanda pembayaran dari orangtua.
"Kami juga mengkroscek ke pihak bank. Sebab, pembayaran SPP dilakukan melalui jasa bank."
"Kemudian dari pihak bank juga memberikan laporan sampai semua administrasi dipastikan klop," tandasnya. (Mazka Hauzan Naufal)
• Warga Cimanggu Cilacap Tewas Kesetrum, Sultoni Menduga Korban Sedang Perbaiki Instalasi Wifi
• 50 Gedung Sekolah di Kabupaten Semarang Rusak, Disdikbudpora Ajukan Anggaran Perbaikan Rp 8 Miliar
• Antonio Conte Berkali-kali Sebut Kata Gila, Penyebab Tak Mainkan Alexis Sanchez
• Banyak Tanggul Jebol di Jawa Tengah, Eko Yunianto Asumsikan Tumpahkan Seember Air, Begini Uraiannya