Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Virus Corona Jateng

Dilema Pengusaha Truk di Tengah Wabah Virus Corona, Sepi Orderan hingga Ancaman Perampok di jalan

Di tengah pelemahan ekonomi karena imbas Covid-19, bisnis logistik lewat jasa truk di Jateng DIY ikut menurun utilitasnya.

Penulis: budi susanto | Editor: muh radlis
tribunjateng/moch saifudin
ILUSTRASI Truk 

Pekan lalu saja sudah 4 kasus dialami sopir, yang terakhir sopir yang mengirim rokok ke Madura dirampok dan tubuhnya dibuang ke semak belukar," ucapnya.

Didasari rawannnya jalanan, Bambang menjelaskan, pola pengiriman mulai diubah dengan cara konvoi.

"Sekarang pola jalannya truk diharapkan konvoi, jika perlu untuk muatan barang tertentu minta pengawalan khusus, untuk pengawalan khusus tentunya dari hasil kesepakatan tanggung biaya bersama dengan pemilik barang," imbuhnya.

Ia menambahkan, kekhawatiran anggota Aptrindo saat ini adalah nasib para sopir dan kernet.

"Bagaimana pun juga mitra paling setia dan duta perusahaan adalah mereka, kami tidak ingin mendengar sopir dan kernet kelaparan, hal itu menjadi titik terberat kami meski di tengah kondisi yang serba tidak pasti seperti sekarang ini," tambahnya. (bud)

Senangnya Tukang Gali Kubur Dapat Bantuan Sembako dari Kodim Batang

Wali Kota Tegal Distribusikan 14.111 Paket Sembako bagi Warga Miskin Terdampak Corona

Pengusaha Tekstil di Kota Salatiga Sumbang Ratusan APD untuk Petugas Medis di RSPAW

Anggaran Jateng untuk Penanganan Corona Capai Rp 2,2 Triliun, Berikut Rinciannya

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved