Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Berita Pati

Anak-Anak Cendekia Archery Team Pati Ngabuburit Sambil Latihan Panahan Tradisi Jemparingan Mataraman

Dibanding sekadar tidur atau bermalas-malasan, alangkah baiknya apabila waktu ngabuburit, jelang berbuka puasa

Tribun Jateng/Mazka Hauzan Naufal 
Sejumlah anak yang menjadi anggota Cendekia Archery Team berlatih memanah tradisi Jemparingan Mataraman di lapangan SMPN 2 Pati, Sabtu (16/4/2022) sore. 

Setiap Ramadan, lanjut Huda, anak-anak CAT tetap rutin berlatih. Mulai setelah asar hingga maksimal pukul 17.00 WIB.

“Kami lakukan tiap hari kecuali Minggu. Kalau di luar Ramadan 15.30 sampai 17.30. Anak-anak usia pelajar,” tutur dia.

Gendis Maheswari Hartejo (10), mengaku senang bisa mendapat pengalaman mencoba jemparingan. 

“Biasanya saya pakai busur compound. Baru kali ini coba jemparingan. Sebelumnya belum pernah. Ternyata panahan tradisi menyenangkan dan menantang juga,” ujar gadis yang masih duduk di kelas IV SD ini. (mzk)

Baca juga: LKS Tripartit di Kudus Mulai Pantau Penyaluran THR

Baca juga: 7 Game Penghasil Uang Tanpa Iklan Terbaru

Baca juga: Update Transfer Persib Bandung Liga 1, 4 Pemain Masuk, 11 Pemain Keluar Termasuk Rashid dan Bruno

Baca juga: IBI Ranting RSI PKU Muhammadiyah Tegal Bagikan 300 Voucher Sembako

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved