Kesehatan
Simak! Ini Tanda-tanda Gejala Diabetes yang Tidak Banyak Disadari
Berikut ini tanda-tanda gejala diabetes yang tidak banyak diketahui. Penyakit diabetes biasanya ditandai dengan munculnya beberapa gejala.
Penulis: Adelia Sari | Editor: galih permadi
Sehingga tubuh akan merasa lapar terus menerus.
4. Berat badan turun drastis
Meskipun sering makan, namun penderita diabetes akan mengalami penurunan berat badan drastis.
Hal ini karena hormon insulin tidak dapat mengontrol glukosa yang akan diubah menjadi tenaga.
Tubuh lalu memecah protein dari otort sebagai sumber tenaga.
5. Mudah lelah
Karena tubuh tak cukup menyerap glukosa, maka tubuh akan merasa lemas dan letih.
6. Kulit sering gatal dan gelap
Kadar gula yang tinggi dalam darah juga menjadi sebab kerusakan saraf dan aliran darah di bagian tubuh tertentu.
Hal itu menybabkan bagian kulit akan merasa gatal.
Bahkan rasa gatal yang cukup kuat ini bisa menyebabkan iritasi.
7. Luka sulit sembuh
Selain itu, penderita diabetes akan mengalami gejala luka yang sulit sembuh.
Hal ini lantaran diabetes bisa mengurangi efisiensi sel progenitor endotel dalam proses penyembuhan.
Sehingga penderita diabetes akut harus diamputasi karena lukanya terus basah dan tak bisa sembuh.
Nah itu tadi gejala gangguan diabetes yang jarang disadari oleh masyarakat. (*)
| SMC Neurosurgeon Update 2025 Soroti Lompatan Teknologi Bedah Saraf |
|
|---|
| Kapan Obesitas Perlu Penanganan Medis? Ini 3 Tandanya |
|
|---|
| 7 Tanda Ini Bisa Muncul Sebulan Sebelum Serangan Jantung |
|
|---|
| Face Contour Banyak Diminati di Semarang, Immoderma Ajak Kampanye Cantik Dari Hati |
|
|---|
| Teknologi Liposom Bisa Menambah Manfaat Minyak Kelapa Untuk Dunia Kesehatan dan Kecantikan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/ilustrasi-diabetesmm.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.