Berita Kecelakaan
Kecelakaan Maut Sedan Tertabrak Kereta Api hingga Terseret 200 Meter, Bapak dan Anak Tewas
Anwar dan anaknya ASW (7) meninggal setelah mobil yang ditumpangi mereka terseret 200 meter.
Editor:
M Syofri Kurniawan
Di mana kondisi mobil sedan mengalami kerusakan parah, sementara kereta api juga berhenti lantaran mengalami kerusakan hingga dilakukan pergantian.
"Akibat kejadian tersebut, lokomotif KA Jayabaya mengalami kerusakan dan diganti dengan lokomotif pengganti dari Depo Surabaya Pasar Turi.
Ada keterlambatan KA Jayabaya akibat kejadian tersebut, lebih dari 60 menit," kata Luqman. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Sedan Tertabrak KA Jayabaya di Lamongan, Ayah dan Anak Meninggal, Sempat Terseret 200 Meter"
Baca juga: Suami Istri Jadi Korban Kecelakaan Maut, Terlindas Truk Setelah Motor Tabrak Pembatas Jalan
Berita Terkait:#Berita Kecelakaan
| Motor Terlindas Truk Tangki, Abil Selamat dengan Luka di Kepala |
|
|---|
| Rem Blong di Tikungan Tajam, Motor Hantam Pagar Hotel, Pengendara Tewas Seketika |
|
|---|
| 2 Mahasiswi Tewas Ditabrak Bus Harapan Jaya: 1 Baru Wisuda dan 1 Akan Wisuda |
|
|---|
| Mobil Rombongan Peziarah Terguling di Tanjakan Curam, 4 Nyawa Melayang |
|
|---|
| Penampakan Mobil Plat Jabodetabek Terjun dari Area Parkir Wisata Watu Angkruk Wonosobo |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Ilustrasi-kereta-api-PT-Kereta-Api-Indonesia-Persero-Daop-5-Purwokerto-m.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.