Berita Viral
Eka Histeris Hanya Bisa Memeluk Kuburan, Harusnya Menikah Hari Ini tapi Calon Suami Meninggal
Calon pengantin wanita mencurahkan isi hatinya melalui media sosial. Terlihat dalam video, wanita itu tampak histeris
TRIBUNJATENG.COM, WAKATOBI - Hari ini Rabu (12/7/2023) harusnya menikah, namun nasib pasangan ini berakhir tragis.
Calon pengantin pria menghembuskan nafas terakhir.
Tentu saja calon mempelai wanita tak bisa menyembunyikan rasa duka yang sangat dalam.
Ia terus menangis dan histeris.
Kisah yang terjadi di Binongko Kabupaten Wakatobi Sulawesi Tenggara (Sultra) itu pun viral.
Baca juga: Anggi Pengantin Baru yang Kabur Kini Terlunta-lunta di Jakarta, Tak Berani Pulang Usai Diceraikan
Baca juga: Viral Video Pramugari Terpental hingga Atap saat Turbulensi Pesawat, Penumpang Ketakutan
Calon pengantin wanita mencurahkan isi hatinya melalui media sosial.
Terlihat dalam video, wanita itu tampak histeris.
Ia memeluk kuburan dari sang calon suaminya disaksikan para keluarga yang duduk di dekat wanita tersebut.
Tak hanya itu, si wanita tak berhenti menangis.
Tenda yang dipersiapkan untuk momen pernikahan berubah menjadi rumah duka.
Sang wanita bernama Eka Kartini lantas menumpahkan rasa pilunya kehingan sang kekasih.
Ia menuliskan curahan hatinya di media sosial akun Facebook miliknya.
Eka Kartini memulai unggahannya dengan ucapan salam kepada sang kekasih yang bernama Wawan.
"Haii Assalamualaikum malaikat tanpa sayapku? Good morning cintanya aku
Sudah bahagia yah di Surga-Nya Allah baik2 yahh disana," tuturnya dikutip TribunnewsSultra.com.
Ia juga tak hentinya berkunjung ke makam sang kekasih untuk sekedar bercerita tentang hari yang harus dilewatinya.
| 3 Kecelakaan Maut di Jalur Tengkorak Kalijambe Purworejo Sepanjang 2025: Terbaru Truk Solar |
|
|---|
| Viral Satu Toilet SD Seharga Rumah Subsidi, Kepala Dinas Pendidikan Sebut Itu Sudah Wajar |
|
|---|
| Viral Polisi Tolak Suap dan Tetap Tilang Pengendara Mobil Mewah |
|
|---|
| Sister Hong Versi Lokal? Viral Dea MUA Berhijab di Lombok Disebut Pria Menyamar: Nama Asli Deni |
|
|---|
| 10 Fakta Penculikan Bilqis Ramadhany: Pelaku Beberapa Kali Lakukan Aksi Serupa |
|
|---|
