Berita Banyumas
Sudah 50.062 Kendaraan Pemudik Masuk Banyumas, Polisi Berlakukan One Way Lokal
Masa angkutan mudik di H-3 lebaran, total kendaraan yang masuk di Banyumas mencapai 50.062 kendaraan.
Penulis: Permata Putra Sejati | Editor: raka f pujangga
TRIBUNJATENG.COM/Permata Putra Sejati
Situasi terkini arus lalu lintas di simpang Ajibarang Banyumas saat diberlakukan sistem one way lokal imbas dari one way di Exit Tol Pejagan pada pukul 11.00 WIB sampai 13.00 WIB, Minggu (7/4/2024).
Puncak arus mudik sendiri masih menunggu kordinasi dengan Jakarta terutama terkait penambahan arus kepadatan dan akan dimonitor terus," katanya.
Baca juga: 7 Hari Masa Angkutan Lebaran, Stasiun Pekalongan Sudah Layani 27.527 Penumpang Kereta Api
Ia menambahkan dari Jakarta belum ada informasi kapan puncak arus mudik.
Peningkatan terutama pada siang sampai sore akan tapi tidak sampai crowded.
Hanya di lampu merah saja yang terkadang terjadi kemacetan. (jti)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait:#Berita Banyumas
HUT ke-80 PT KAI, 3.000 Peserta Ramaikan Skybridge Race Run di Purwokerto |
![]() |
---|
Remaja 17 Tahun di Banyumas Tewas Seketika Tersambar Petir Saat Main Bola di Bawah Hujan |
![]() |
---|
Viral Menu MBG Kacang Rebus dan Roti, SPPG Gunung Lurah Banyumas Distop Sementara untuk Evaluasi |
![]() |
---|
Sumur Jadi Hitam dan Air Bau Busuk, Warga Mersi Purwokerto Sebut Limbah MBG Jadi Penyebabnya |
![]() |
---|
Warga Mersi Purwokerto Keluhkan Air Sumur Tercemar, Diduga Akibat Limbah Proyek MBG |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.