Berita Regional
Kisah Pilu Santriwati Rela Mati Daripada Dicabuli Pengemudi Kapal, Kepala Luka Dipukuli Pakai Kayu
Kisah santriwati rela mati daripada menyerahkan keperawanannya kepada pengemudi kapal kayu.
TRIBUNJATENG.COM - Kisah santriwati rela mati daripada menyerahkan keperawanannya kepada pengemudi kapal kayu.
Atas penolakan tersebut, santriwati berusia 15 tahun menjadi korban penganiayaan pengemudi kapal kayu.
Peristiwa mengerikan itu terjadi di Gaung Indragiri Hilir (Inhil) Riau.
Baca juga: Tok! Pimpinan Ponpes di Semarang, Divonis 15 Tahun Atas Kasus Pencabulan Santriwati
Ia dipukuli dengan menggunakan kayu saat menolak ajakan berhubungan badan.
Kepala korban dipukuli menggunakan kayu.
Akibat pukulan itu, korban jatuh telungkup.
Dia nyaris dicabuli pengemudi kapal.
Berikut kronologi lengkapnya!
Santriwati berinisial J (15) menjadi korban penganiayaan dan nyaris diperkosa pengemudi kapal di Gaung Indragiri Hilir (Inhil) Riau.
Korban mengalami luka saat dalam perjalanan pulang dari pondoknya ke rumahnya di kawasan PT BDL Kecamatan Gaung, Senin (27/5/2024).
Pelaku berinisial RN (36) berhasil ditangkap Tim Resmob Sat Reskrim Polres Inhil di rumahnya di Desa Belantakraya Kecamatan Gaung, Selasa (28/5/2024).
Kronologi
Kejadian ini bermula saat korban dalam perjalanan pulang ditawarkan naik kapal milik motor atau pompong kecil untuk menyebrang.
Kapolres Inhil, AKBP Budi Setiawan mengatakan, setelah naik ke kapal, pelaku menanyakan nomor telepon J dengan maksud memintanya.
Namun J menjawab nanti saja setelah sampai di dermaga.
| Duel Maut Tewaskan Kakak Adik, Warga: Seandainya Senjata Itu Tak Dilempar |
|
|---|
| Harga dan Spesifikasi HP Moto g06 POWER: Baterai 7000mAh Terbesar di Kelasnya |
|
|---|
| Paras Cantik Sisilia Hendriani, Mahasiswi Yang Peras Pengusaha Sawit Rp 1,6 Miliar Pakai VCS |
|
|---|
| Hilang di Mal Jakarta, Motor Harley Davidson Ditemukan di Mal Bekasi |
|
|---|
| Sunardi Bekap Evi dengan Bantal hingga Tewas, Mengaku Lelah Urus Istri Stroke |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.