Berita Viral
Kronologi Anak Walikota Prabumulih Ditolak Berobat RS Swasta, H Arlan Kecewa
Wali Kota Prabumulih, H Arlan, marah ke RS Bunda setelah anaknya yang mengalami luka serius di bagian kepala mendapat penolakan p
Penulis: Puspita Dewi | Editor: galih permadi
ISTIMEWA
H ARLAN WALIKOTA PRABUMULIH-Wali Kota Prabumulih, H Arlan, meluapkan kemarahannya terhadap salah satu rumah sakit swasta di wilayahnya setelah anaknya yang mengalami luka serius di bagian kepala mendapat penolakan pelayanan medis.
Dugaan Diskriminasi terhadap Pasien BPJS
Tak hanya itu, H Arlan juga menyoroti dugaan diskriminasi terhadap pasien BPJS. Ia menyebut, pada malam yang sama, ada seorang ibu hamil yang juga ditolak oleh rumah sakit dengan alasan serupa.
"Au deng nian (iya dek benar ditolak-red)," ungkap H Arlan. “Pada pukul 23.00 WIB, bersamaan dengan saya, ada seorang ibu-ibu mau melahirkan juga ditolak karena pakai BPJS. Setelah ribut-ribut dengan keluarga baru diterima," tambahnya dengan nada kesal.
Sebagai langkah lanjutan, H Arlan menginstruksikan Dinas Kesehatan untuk menindaklanjuti masalah ini agar tidak kembali terjadi di kemudian hari.
(*)
Berita Terkait:#Berita Viral
| Nasib Pilu Aca Terlanjur Resign Demi Ikut Calon Suami, Kini Justru Ditinggal Menikah |
|
|---|
| Viral Kreak Meresahkan di Bawen Kabupaten Semarang, Bawa Celurit Panjang |
|
|---|
| Viral Detik-detik Pemotor Nyaris Terlindas Truk di Banyumanik Semarang, Satu Sentimeter Dari Ajal |
|
|---|
| Nasib 17 Warga yang Diberi Daging Anjing, Safrianus Sang Pemilik Kini Tewas Gegara Rabies |
|
|---|
| Viral Awan Hitam Jatuh ke Tanah di Subang, Fenomena Itu Dijelaskan BMKG |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/H-Arlan-Walikota-Prabumulih.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.