TAG
Pemkab Pati
-
Dimulai Bulan Ini! Perbaikan 8 Jalan Perkotaan di Pati, Tiap Ruas Anggarannya Rp200 Juta
Delapan ruas jalan di Kecamatan Pati Kota, Kabupaten Pati diperbaiki pada Juni dan Juli 2025 ini, dengan anggaran masing-masing Rp200 juta.
Kamis, 5 Juni 2025 -
Banjir Rob di Pati Matikan Sektor Pariwisata, Pantai Mina Mangrove Dulunya Ramai Pengunjung
Banjir rob yang terjadi di Desa Tunggulsari, Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati disebut-sebut telah mematikan objek wisata setempat.
Minggu, 1 Juni 2025 -
Keluh Pilu Warga Tunggulsari Pati, Hidup dalam Bayang-bayang Ancaman Banjir Rob: Sudah 5 Tahun Ini
Warga Desa Tunggulsari, Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati hidup dalam bayang-bayang ancaman banjir rob selama lima tahun belakangan.
Senin, 26 Mei 2025 -
Bupati Sudewo Segera "Bersih-bersih" di PDAM Pati, Pecat Pegawai yang Masuk Gunakan Cara Kotor
Bupati Pati Sudewo mendorong kepolisian mengusut tuntas dugaan praktik percaloan, suap menyuap, ataupun pungli dalam rekrutmen pegawai PDAM Pati.
Kamis, 1 Mei 2025 -
Gebrakan Bupati Pati Sadewo, Kumpulkan Dana CSR untuk Sekolahkan Anak-anak di Akpol dan Akmil
Bupati Sudewo berinisiatif bakal memaksimalkan dana TJSL atau CSR dari perusahaan-perusahaan di Kabupaten Pati untuk sektor pendidikan.
Rabu, 30 April 2025 -
HIPMI Pati Janji Bikin UMKM Naik Kelas, Caranya Melalui Digitalisasi dan Penambahan Modal Usaha
BPC Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Pati periode 2025-2028 secara resmi dilantik, Selasa (29/4/2025).
Selasa, 29 April 2025 -
Jumlah Tenaga Honorer RSUD RAA Soewondo Pati Disorot! Bupati Sadewo Minta Dikurangi untuk Efisiensi
Bupati Pati Sudewo menilai saat ini RSUD RAA Soewondo Pati mengalami kelebihan tenaga honorer atau non ASN karena sistem perekrutan yang asal-asalan.
Minggu, 23 Maret 2025 -
Indra Minta Petugas Tak Tebang Pilih, 8 Warung Remang-remang di Margomulyo Pati Dibongkar Paksa
Indra, pemilik warung di Desa Margomulyo, Tayu, Pati meminta petugas Satpol PP tak tebang pilih dalam penertiban terhadap bangunan tak berizin ini.
Kamis, 27 Februari 2025 -
BREAKING NEWS, Jalan Supriyadi Pati Kidul Kebanjiran, Ketinggian Air Capai Selutut Orang Dewasa
Seusai dilanda hujan lebat seharian, Kelurahan Pati Kidul, Kecamatan Pati, Kabupaten Pati dilanda banjir, Senin (17/2/2025) siang.
Senin, 17 Februari 2025 -
Petani Desa Kasiyan Pati Gagal Panen Imbas Sawah Kebanjiran, Padahal Tinggal 10 Hari Lagi
Areal persawahan di Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati mengalami kebanjiran dan dipastikan para petani di daerah tersebut mengalami gagal panen.
Minggu, 9 Februari 2025 -
Buntut Warga Gerebek Rumah Kades Tanjungrejo, Diduga Kumpul Kebo dengan Janda, Ini Janji Pemkab Pati
Inspektorat Kabupaten Pati bakal turun tangan menyelidiki dugaan kasus asusila yang melibatkan Kepala Desa Tanjungrejo, Kecamatan Margoyoso, Sukanto.
Minggu, 19 Januari 2025 -
Jakenan Kecamatan Tertinggi Kasus PMK Saat Ini di Pati, Berikut Data Rinci Dispertan
Dilihat dari persebaran wilayah, Kecamatan Jakenan, Winong, dan Tambakromo memiliki jumlah kasus PMK terbanyak di Kabupaten Pati saat ini.
Rabu, 8 Januari 2025 -
Pemkab Pati Gelar Pentas Ketoprak di Alun-alun Kembangjoyo Saat Malam Tahun Baru
Pemkab Pati menggelar hiburan rakyat di Alun-alun Kembangjoyo untuk memeriahkan tahun baru 2025 selama tiga hari sejak Minggu (29/12/2024).
Senin, 30 Desember 2024 -
Pemkab Pati Tambah Tiga Unit Truk Pemadam Kebakaran, Total Anggaran Rp 1,5 Miliar
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati menambah armada truk Pemadam Kebakaran (Damkar) pada penghujung 2024 ini.
Sabtu, 21 Desember 2024 -
Link Download PDF Hasil SKD CPNS 2024 Pemkab Pati, Selamat 111 Peserta Lanjut SKB!
Link Download PDF Hasil SKD CPNS 2024 Pemkab Pati, Selamat 111 Peserta Lanjut SKB!
Kamis, 21 November 2024 -
Selamet Riyadi Akhirnya Dilantik Jadi Kadus Tapen Pati, Sempat Disuap Rp200 Juta Agar Mundur
Selamet Riyadi resmi dilantik menjadi Kepala Dusun Tapen, Desa Tawangharjo, Kecamatan Wedarijaksa, Kabupaten Pati, Senin (18/11/2024).
Senin, 18 November 2024 -
Link Download PDF Jadwal, Syarat dan Tata Tertib SKD CPNS 2024 Pemkab Pati, Mulai 21 Oktober
Link Download PDF Jadwal, Syarat dan Tata Tertib SKD CPNS 2024 Pemkab Pati, Mulai 21 Oktober
Kamis, 17 Oktober 2024 -
Link Download PDF Rincian 1.079 Formasi PPPK 2024 Pemkab Pati sscasn.bkn.go.id
Pemkab Pati menyediakan 1.079 formasi PPPK 2024. Formasi tersebut terdiri atas: PPPK JF Guru sejumlah 500 formasi;
Minggu, 6 Oktober 2024 -
Pati Dikucuri Rp 5,7 Miliar dari Pemerintah Pusat untuk Percepat Penghapusan Kemiskinan Ekstrem
Pemerintah Kabupaten Pati menerima dana insentif fiskal dari Pemerintah Pusat sebesar Rp 5.741.926.000.
Rabu, 18 September 2024 -
Video Tanah Gerak, Pemkab Pati Uji Lab Sampel Tanah Lempung dari Desa Purworejo
Pemerintah Kabupaten Pati memberikan perhatian serius terhadap fenomena tanah bergerak di Dukuh Guyangan, Desa Purworejo
Rabu, 11 September 2024