TOPIK
Tribunjateng Hari ini
-
Potensi wilayah Jawa Selatan (Jasela) dinilai memiliki kekuatan besar untuk mendorong pertumbuhan ekonomi baru.
-
Ratusan rumah terdampak banjir bandang di Desa Bulumanis Kidul, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati, Jumat (9/1/2026) malam.
-
Suasana di kampung itu berubah mencekam. Api tiba-tiba membesar dari bagian belakang rumah. Isi dapur dan kamar samping tak terselamatkan.
-
Penyanyi, Gisel, meramaikan turnamen padel Iris Serve & Smash di Main Padel Semarang, Sabtu (10/1/2026).
-
Lebih dari 30 tim dari berbagai daerah mengikuti lomba dayung nasional di Sungai Banjirkanal Barat, Kota Semarang, 10-11 Januari 2026.
-
Realisasi pendapatan parkir tepi jalan umum di Kabupaten Purbalingga pada tahun anggaran 2025, tidak mencapai target yang ditetapkan.
-
Mobil Ertiga dan truk tangki terjun ke jurang saat terjadi longsor di Colo , Dawe, Kabupaten Kudus, pada Jumat (9/1/2026) malam.
-
Kecelakaan lalu lintas tabrak tunggal melibatkan kendaraan Isuzu Elf milik PMI Kabupaten Magelang.
-
Dekranasda Kota Depok, melakukan studi banding ke Kota Pekalongan untuk mempelajari upaya pelestarian batik dan pengembangan industri kreatif daerah.
-
Di antara lebatnya hutan Gunung Slamet, pendaki asal Magelang Syafiq Ridhan Ali Razan (18) belum ditemukan.
-
Sebanyak 11 murid SDN 2 Jatibarat, Desa Pulodarat, Pecangaan, Jepara, dilarikan ke Puskesmas dengan dugaan keracunan.
-
Dinkes Jepara membawa sampel makanan yang diduga menjadi penyebab keracunan murid SDN 2 Jatibarat ke Labkesda.
-
Tanggul Sungai Bremi di wilayah Pabean, Kelurahan Padukuhan Kraton, Pekalongan Utara, Kota Pekalongan, jebol sepanjang 35 meter.
-
Pekerjaan peninggian Jalan Raya Kaligawe, Kota Semarang, dimulai, pada Sabtu (10/1/2026) besok.
-
Polresta Yogyakarta menangkap enam tersangka atas kasus love scamming internasional yang beroperasi di Sleman.
-
Bug hunter muda asal Purbalingga, Aan Rehan, ia ingin berkontribusi pada negara dengan menjadi polisi siber.
-
Tim kuasa hukum mengajukan permohonan penangguhan penahanan bagi dua pentolan AMPB, Teguh Istiyanto dan Supriyono (Botok).
-
Dua pentolan AMPB, Supriyono alias Botok dan Teguh Istiyanto, menilai diri mereka menjadi korban kriminalisasi.
-
Nama Aan Rehan, bug hunter muda asal Tunjungmuli, Karangmoncol, Purbalingga, masuk Hall of Fame NASA.
-
Eks-Pj Bupati Cilacap, Awaluddin Muuri, dituntut 10 tahun penjara dalam kasus korupsi pembelian lahan BUMD.
-
Kabar disetujuinya Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Fasilitasi Asuransi Pertanian disambut positif oleh petani.
-
Sistem tiket masuk di kawasan Daya Tarik Wisata (DTW) Guci yang dinilai masih memberatkan wisatawan.
-
Pembangunan usaha wisata di kawasan Telaga Menjer mulai menjamur tanpa izin resmi.
-
Mobil Toyota Hiace menyeruduk truk crane di ruas Tol Semarang-Bawen Jalur A KM 426.400, wilayah Ungaran Timur, Selasa (6/1/2026).
-
Jaksa mengungkapkan, Wali Kota Semarang, Agustina Wilujeng , "menitipkan" tiga nama pengusaha dalam proyek pengadaan laptop Chromebook.
-
Persoalan harga di pasar swalayan yang kerap dianggap lebih murah dibanding pasar tradisional turut dirasakan pedagang di Pasar Jepara II.
-
Viralnya temuan batuan presisi di kawasan Igir Karem, Desa Karangjambu, Kabupaten Purbalingga memantik perhatian publik.
-
Pemkot Magelang resmi menurunkan tarif parkir tepi jalan umum (ruang milik jalan/Rumija) untuk sepeda motor dan mobil mulai 1 Januari 2026.
-
Eks-Mendikbudristek, Nadiem Makarim menegaskan, tidak pernah sepeser pun menerima uang dari pengadaan laptop berbasis Chromebook.
-
Potret di lapangan menggambarkan bahwa konsumen di pasar modern semakin meningkat seiring bertambahnya waktu.