Berita Regional
Dosen UMT Tangerang Diduga Lecehkan Mahasiswi saat Latihan Teater, Diskors 5 Semester
Seorang mahasiswi diduga menjadi korban pelecehan seksual yang dilakukan oleh dosennya sendiri.
Editor:
M Syofri Kurniawan
"Kita akan evaluasi di internal dulu. Kemarin juga sempat rapat dengan pimpinan, rektorat, rencananya minggu depan mungkin kita akan evaluasi mulai dekan," papar Agus.
Dia menekankan, evaluasi itu dilakukan agar kejadian serupa tidak terjadi lagi di lingkungan UMT, dan tidak muncul korban-korban pelecehan seksual lainnya.
"(Evaluasi) kaitan dengan kejadian ini (aksi pelecehan seksual) supaya tidak terjadi hal yang sama. Harapannya jangan sampai ada korban lain," sebutnya. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Saat Dosen UMT Diduga Lecehkan Mahasiswinya Sendiri, Diskors Hanya Selama 5 Semester..."
Baca juga: Pengakuan Mengejutkan Artis Siti Anizah Jadi Korban Pelecehan Petinggi Partai Besar
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/ilustrasi-pelecehan-seksual-bokong-begal-dan-payudara.jpg)