Wonosobo Hebat
Selamat Datang di Superhub Pemkab Wonosobo

Berita Cilacap

Serahkan SK Pengangkatan 161 PPPK dan 2 CPNS, Pj Bupati Cilacap: Jaga Integritas

Pj Bupati Yunita mengucapkan selamat kepada seluruh PPPK dan CPNS yang telah menerima SK Pengangkatan.

PEMKAB CILACAP
Pj Bupati Cilacap, Yunita Dyah Suminar secara simbolis menyerahkan SK Pengangkatan PPPK dan CPNS di Pendopo Wijayakusuma Cakti Cilacap, Kamis (25/5/2023). 

"Kemudian juga tidak mendapatkan pensiun dan tidak bisa naik pangkat,” jelasnya.

Disebutkan Yunita bahwa pegawai PPPK tersebut memiliki hak dan kewajiban yang berbeda dengan PNS.

Akan tetapi dimungkinkan juga mereka adalah tenaga honorer yang telah mengabdi lama dan ini adalah salah satu penghargaan pemerintah yaitu afirmasi.

Sementara itu diketahui bahwa formasi yang dibutuhkan dalam Seleksi Calon ASN di lingkungan Pemkab Cilacap Formasi Tahun 2022 sebanyak 202 formasi. 

Dalam seleksi itu, Pemkab Cilacap juga sama sekali tidak memungut biaya apapun dalam setiap prosesnya.

"Sehingga diharapkan hasil dari seleksi ini pemerintah mendapatkan sumber daya manusia yang profesional," ujar Yunita. (*)

Baca juga: Prakiraan Cuaca di Wilayah Tegal Raya, Jumat 26 Mei 2023: Berawan Sepanjang Hari

Baca juga: Waspada Siang Hari Ini Hujan Ringan, Berikut Prakiraan Cuaca Kabupaten Wonosobo, Jumat 26 Mei 2023

Baca juga: Jadwal Pelayanan Samsat Keliling di Kabupaten Demak, Jumat 26 Mei 2023, Hari Ini Ada di 6 Titik

Baca juga: Prakiraan Cuaca Jumat 26 Mei 2023 Kabupaten Demak: Cerah Berawan Sepanjang Hari

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved