Berita Jawa Tengah
YA AMPUN, Petugas Damkar Kena Prank, Telepon Minta 4 Armada, Ternyata Nggak Ada Rumah Terbakar
Penelepon tersebut mengaku bernama W (inisial), yang meminta bantuan pemadaman kebakaran di rumah salah satu warga bernama Mimin.
Mendapat laporan tersebut, petugas Damkar Kabupaten Sragen langsung menuju ke lokasi.
Namun, setibanya di lokasi, petugas Damkar tidak menemukan ada rumah yang terbakar.
Warga sekitar pun juga tidak ada yang mengetahui telah terjadi kebakaran.
Petugas Damkar pun kembali ke mako, karena setelah mengitari kampung dan bertanya kepada warga sekitar memang tidak terjadi kebakaran.
Setelah kembali ke mako, Hartono baru menyadari bahwa penelepon tidak panik ketika menginformasikan kejadian tersebut.
"Nadanya santai, biasanya kalau kebakaran kan panik, ini santai," singkatnya.
Informasi palsu ini bukan kali pertama dialami petugas Damkar Kabupaten Sragen.
Beberapa waktu lalu, kejadian serupa pernah terjadi hingga sempat dibawa ke ranah hukum. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Damkar Sragen Kena Prank Orang Iseng, Infokan Ada Kebakaran Rumah, Setelah Dicek Ternyata Tak Ada
Baca juga: Aktifkan Jualan Live Online, Ramayana Mall Kudus Bisa Kantongi Omzet Harian Hingga Rp 3 Juta
Baca juga: Zona Pasif TPA Jatibarang Semarang Terbakar Lagi, Mbak Ita Minta Cek Pakai Drone Thermal
Baca juga: Kapolres Karanganyar Cek Gudang Logistik Pemilu 2024, Ini Tujuannya
Baca juga: GAWAT! 7 Pelaku Rudapaksa Bocah Difabel Masih Berkeliaran di Blora, Korban Siswi SMP Ini Lagi Hamil
tribunjateng.com
tribun jateng
Sragen
Damkar Kabupaten Sragen
Petugas Damkar Kena Prank
Damkar Sragen
Polda Jateng Gandeng Bareskrim dan Densus 88, Sweeping Akun Provokator Hingga Pendanaan Demo Rusuh |
![]() |
---|
Sosok Pelaku Pembakaran Pospol Simpang Lima Ternyata Pegawai Harian Lepas Pemkot Semarang |
![]() |
---|
BREAKING NEWS, Polisi Tangkap 2 Pelempar Bom Molotov Saat Demo Rusuh di Polda Jateng |
![]() |
---|
Izin Galian C di Tunggulsari Kendal Tiba-tiba Turun, Kades Abdul Hamid Ungkap Alasan Ini |
![]() |
---|
2 Bakal Calon Ketua KONI Jateng Ambil Formulir Hari Ini |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.