Berita Kebumen
Simak Jadwal Samsat Keliling Kebumen Hari Ini Jumat 31 Januari 2025
Simak jadwal samsat keliling di wilayah Kabupaten Kebumen hari ini, Jumat 31 Januari 2025.
Penulis: Intan Aulia Naharwati | Editor: M Syofri Kurniawan
TRIBUNJATENG.COM, KEBUMEN - Samsat (Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap) keliling merupakan sebuah layanan inovasi samsat yang ditujukan untuk memudahkan masyarakat dalam mengurus administrasi pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) tahunan.
Masyarakat yang ingin menggunakan layanan publik ini hanya perlu menyiapkan dokumen seperti STNK, SIM, KK asli sebagai persyaratannya.
Simak jadwal samsat keliling di wilayah Kebumen hari ini, Jumat 31 Januari 2025.
Baca juga: 8.700 Orang Serbu Sunthai! Bazar Kuliner Thailand Terbesar di Kebumen
• Kantor Kecamatan Klirong
• Kantor Kecamatan Sruweng
• Samsat Gombong
• Samsat Mall Pelayanan Publik (MPP)
• Samsat Paten Ayah
Jam operasional pelayanan mulai pada pukul 08.30 WIB s/d 11.00 WIB. Untuk layanan samsat malam sementara ini ditutup sampai batas waktu yang belum dapat ditentukan.
Layanan samsat keliling di Kebumen diharapkan dapat meningkatkan mutu pelayanan publik dalam bidang perpajakan kepada masyarakat setempat. (ian)
Baca juga: Damri Buka Rute Baru Kebumen – Bandara YIA, Mudahkan Akses Transportasi
tribunjateng.com
jadwal samsat keliling kebumen
Jadwal Samsat Keliling
samsat keliling kebumen
Samsat Keliling
Kebumen
31 januari 2025
| Penyebab Kebakaran Toko Parfum di Kebumen, Diduga Korsleting Listrik Menyambar ke Botol Alkohol |
|
|---|
| BREAKING NEWS Anggota DPRD Kebumen Masuk Bui Kasus Penipuan Jual Beli Tanah |
|
|---|
| Edi Sutamaji Warga Grobogan Tewas Tertimbun Longsor saat Menambang di Kebumen |
|
|---|
| Viral Teror Api Gaib Dalam Rumah, Bikin Inafis Polres Kebumen "Minta Maaf" Karena Tak Percaya |
|
|---|
| Hujan Disertai Angin di Kebumen, Pohon Salam Tumbang Timpa Rumah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jateng/foto/bank/originals/Samsat-Keliling-di-Car-Free-Day-Alun-Alun-Kebumen-2.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.