TAG
Dinkes Kabupaten Batang
-
Pemkab Batang Apresiasi BPI Dukung UHC, 175 Warga Prasejahtera Kini Terlindungi JKN
Dinkes dan Dinsos Kabupaten Batang mengapresiasi PT Bhimasena Power Indonesia (BPI) atas kontribusinya dalam mendukung UHC.
Selasa, 16 September 2025 -
Layanan Kesehatan di Batang Makin Mudah, Berobat Cukup Pakai KTP
Cukup tunjukkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) saat berobat, layanan kesehatan di Puskesmas maupun rumah sakit langsung bisa dinikmati.
Rabu, 7 Mei 2025 -
Trauma Siswa di Batang Santap Menu Makan Bergizi Gratis, Bupati Faiz: 2 Vendor Bertanggungjawab
Bupati Batang menyampaikan bahwa saat ini ada dua vendor yang bertanggung jawab atas penyediaan makanan di program makan bergizi gratis itu.
Selasa, 15 April 2025 -
13 Siswa SD Proyonanggan Batang Dilaporkan Muntah dan Diare Seusai Santap Menu Makan Bergizi Gratis
Disdikbud Kabupaten Batang menerima laporan 13 siswa sekolah dasar (SD) mengalami muntah dan diare seusai menyantap menu Makanan Bergizi Gratis (MBG).
Selasa, 15 April 2025 -
RSUD Kalisari Punya Utang Obat Rp15 Miliar, Bupati Batang: Segera Kami Audit Total
RSUD Kalisari sebagai rumah sakit pemerintah di Kabupaten Batang memiliki utang kepada penyedia obat yang mencapai angka fantastis, Rp15 miliar.
Rabu, 9 April 2025 -
7 Posko Kesehatan di Batang Siap 24 Jam Layani Pemudik, Berikut Titik Rinci Lokasinya
Menjelang libur Lebaran 2025, Dinkes Kabupaten Batang mulai melaksanakan pemantauan terhadap 7 posko kesehatan di beberapa titik jalur tol maupun Pant
Rabu, 26 Maret 2025 -
Cek Kesehatan Gratis Saat Ulang Tahun Mulai Diterapkan di Batang, Ini 3 Metode Pendaftarannya
Pemkab Batang melalui Dinkes sudah mulai melaksanakan pemeriksaan kesehatan gratis di 21 Puskesmas dan rumah sakit milik pemerintah daerah.
Jumat, 14 Februari 2025 -
Kuliner di Sentra Dracik Batang Dipastikan Aman, Ini Hasil Lengkap Uji Laboratorium Dinkes
Dinkes Kabupaten Batang memastikan bahwa makanan dan minuman di Sentra Kuliner Dracik, Kecamatan Batang, telah terbukti bebas dari zat berbahaya.
Rabu, 8 Januari 2025 -
Terima Kasih, Kolaborasi CSR Pemkab Batang Sukseskan Program UHC hingga ODF di HKN Ke-60
Pj Bupati Lani Dwi Rejeki memberikan apresiasi kepada petugas kesehatan yang telah berjuang keras mengatasi ODF dan stunting di Kabupaten Batang.
Selasa, 12 November 2024 -
Sinergi Lintas Sektor, Batang Targetkan Eliminasi TBC di 2030
Penularan TBC bisa terjadi di berbagai komunitas, sehingga diperlukan langkah promosi kesehatan dari dinas terkait dengan dukungan lintas sektor.
Jumat, 2 Agustus 2024 -
Inovasi Laboratorium Medis Griya QIM, Layani Kebutuhan Kesehatan Masyarakat dan Industri di Batang
Laboratorium Medis Pratama Griya QIM merupakan inovasi dalam bidang patologi klinik, yang menjamin keakuratan dan kepercayaan hasil pemeriksaan.
Senin, 29 Januari 2024 -
Tiga Cucu Pj Bupati Batang Juga Diimunisasi Polio, Dua Putaran Mulai Hari Ini Serentak di Jateng
Selain di Rumah Dinas Bupati Batang, imunisasi polio juga berlangsung di sekolah dasar (SD), TK, dan posyandu yang tersebar di seluruh kecamatan.
Senin, 15 Januari 2024 -
Sinergi BPI dan Dinkes Batang Tuntaskan Stunting, Perkuat Kapasitas Kader Desa dan Posyandu
PT Bhimasena Power Indonesia (BPI) dan Dinkes Kabupaten Batang terus berkolaborasi melakukan berbagai langkah strategis tangani masalah stunting.
Rabu, 20 Desember 2023 -
Tingkatkan Kecepatan Pelayanan, Dinkes Batang Luncurkan Website KONLAPORBAE
Pelayanan berbasis website KONLAPORBAE untuk mempermudah masyarakat mendapatkan pelayanan dan peningkatan kecepatan pelayanan kesehatan di Batang.
Kamis, 14 September 2023 -
Kloter Sapu Jagat, 39 Jemaah Calon Haji di Batang Siap Diberangkatkan, Ini Jadwal Lengkapnya
30 orang akan diberangkatkan pada 18 Juni 2023 melalui Kloter 85B dan 9 lainnya diberangkatkan pada 21 Juni 2023 melalui Kloter 94.
Kamis, 15 Juni 2023 -
Sidak Toko Oleh-oleh di Batang, BPOM Semarang Temukan Produk Diduga Gunakan Nomor Izin Fiktif
Dari pemeriksaan BPOM dan Dinkes Kabupaten Batang, ditemukan beberapa produk kemasan makanan yang disinyalir menggunakan nomor izin registrasi fiktif.
Selasa, 4 April 2023 -
Karena Mau Kerja ke Bangka Belitung, Alasan Saenah Warga Blado Batang Suntik Vaksin Booster Kedua
Mayoritas warga yang menyerbu Gedung PSC 119 adalah mereka yang akan melakukan perjalanan ke luar kota bahkan luar pulau.
Rabu, 25 Januari 2023 -
134 Warga Binaan Lapas Batang Disuntik Vaksin, Paling Banyak Booster Pertama
WBP Lapas Kelas II Batang yang baru melaksanakan vaksin 1 kepada 22 orang, vaksin 2 kepada 45 orang, dan vaksin 3 kepada 72 orang.
Selasa, 24 Januari 2023 -
Vaksinasi Booster Kedua Dimulai Besok Rabu, Warga Batang Bisa Datang ke Gedung PSC 119
Untuk mendapatkan vaksin booster kedua, masyarakat Batang bisa datang ke Gedung PSC 119 Dinkes Kabupaten Batang.
Selasa, 24 Januari 2023 -
Dava Dicekam Rasa Takut, Berniat Lari Saat Disunat, Lega Seusai Dapat Bingkisan dari Polres Batang
Polres Batang menggelar berbagai agenda bakti sosial, salah satunya adalah sunatan massal untuk memperingati Hari Bhayangkara Ke-76.
Jumat, 17 Juni 2022